Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui implementasi metode ziyadah dalam
peningkatan hafalan Al-Qur’an di MTsPN 4 Medan, meliputi kegiatan
perencanaan, pelaksanaan penggunaan metode ziyadah, serta evaluasi yang ...
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mengenai implementasi program
parenting di SMP Darussalam Medan, mendeskripsikan kendala dan solusi yang
dialami dalam melaksanakan program parenting di SMP Darussalam Medan, ...
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh penggunaan model
pembelajaran production based training (PBT) terhadap hasil belajar siswa pada
mata pelajaran fiqih di MTS Cendikia. Penelitian ini menggunakan metode ...
Skripsi ini merupakan suatu pembahasan yang bertujuan untuk mengetahui
1.Bagaimana penerapan metode ceramah plus dalam pembelajaran pendidikan agama
Islam di SMP Tunas Mandiri Kabupaten langkat. 2.Apa saja faktor yang ...
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis metode pembelajaran Bahasa Arab di
Pondok Pesantren Modern Darul Hikmah Medan. Fokus penelitian ini adalah: membahas
metode yang digunakan oleh guru bahasa Arab di Pondok ...
Masalah dalam penelitian ini adalah keterbatasan media yang menyebabkan siswa
terlihat malas dan jenuh dalam proses menghafal Al Qur’an, sehingga berpengaruh
pada kualitas hafalan serta minat siswa dalam menghafal Al ...
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendeskripsikan
perencanaan, proses pembelajaran , dan evaluasi metode Tamyiz di Sekolah SMP
IT Al Munadi Medan. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah
kualitatif ...
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses perencanaan pembelajaran strategi
reading guide pada mata pelajaran aqidah akhlak, untuk mengetahui pelaksanaan
strategi pembelajaran reading guide pada mata pelajaran ...
Iklan termasuk dalam salah satu bagian dari bisnis yang memiliki peran
sangat penting untuk menyampaikan informasi produk kepada masyarakat. Iklan
berpengaruh dalam keputusan memilih bank. Periklanan pada bank syariah ...
Kegiatan khuruj dalam jama‟ah tabligh bukanlah sekedar keluar meninggalkan
kampung halaman dalam rangka memperbaiki diri, tetapi juga untuk mengajak
dan mengarahkan kaum muslimin untuk mempelajari pendidikan Agama Islam ...
Skripsi ini membahas tentang Strategi Guru Akidah Akhlak Dalam
Meningkatkan Kedisiplinan Belajar Siswa Di Madrasah Tsanawiyah Nurul Iman
Padang Reba penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan ...
Metode pembelajaran yang baik adalah yang dimaksudkan untuk
mengajar siswa sehingga dapat mencapai tujuan dalam proses belajar. Terdapat
banyak metode pembelajaran diantaranya metode problem solving dan metode
ceramah. ...
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Strategi Pembelajaran apa yang
digunakan untuk Baca Tulis Al-Qur`an Dalam Meningkatkan Kemampuan
Membaca dan Menulis Al-Qur`an di SMP Swasta PAB 2 Helvetia. Bagaimana
upaya ...
Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan dan menganalisis secara kritis
tentang penerapan metode kibar, hasil, dan faktor-faktor pendukung dan
penghambat dalam peningkatan baca tulis Al-Qur‟an pada siswa di SMP ...
This research was motivated by curiosity regarding the effectiveness of the partner
method in the Qur'an program at Rumah Tahfidz Gemar Akhwat Medan, especially
in maintaining learning consistency, improving the quality ...
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan program liga
tahfiz dalam Meningkatkan Kualitas Hafalan Al-Qur’an di Yayasan Pendidikan
Jabal Rahmah Mulia Medan yang mencakup, pelaksanaan, evaluasi hingga ...
Al-Qur’an merupakan pedoman atau petunjuk bagi umat muslim, maka
sebagai umat muslim dianjurkan agar dapat membaca Al-Qur’an dengan baik dan
benar sesuai kaidah tajwid dan tahsinnya. Kualitas bacaan Al-Qur’an sangat ...
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana manajemen pembelajaran
pendidikan agama islam di SMP Terpadu Al-farabi, yang berupa perencanaan
pembelajaran, pelaksanaan kegiatan pembelajaran, serta evaluasi ...
Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif menggunakan model
penelitian penalaran induktif yang bertujuan untuk mengetahui strategi apa yang
digunakan guru dalam menghafal Al-Qur’an siswa di MTs Yapi Sipare-pare. ...