Perluasan teknik penyidikan yang dilakukan oleh pihak kepolisian guna
memberantas peredaran narkotika yaitu dengan melakukan tindakan penyidikan
teknik pembelian narkotika secara terselubung (undercover buy), sebagaimana
teknik ...
Perkawinan yang tidak dicatat mempunyai dampak negatif yaitu
perkawinan tersebut tidak mempunyai kekuatan hukum apa pun dalam
melindungi hak dan pemenuhan kewajiban masing-masing pihak, baik suami
maupun istri, dan jika ...
Proses Perhitungan Dan Penetapan Tarif Air Minum yang dilakukan oleh
PDAM Tirtanadi selalu menjadi perhatian diseluruh golongan masyarakat kota
medan, dikarenakan penyesuaian tarif harga air minum yang baru dilakukan ...
Suatu kenyataan sosial bahwa dalam era industri masa kini perempuan
menjalani berbagai peran terlebih dalam hal perekonomian. Perempuan bekerja di
banyak sektor, khususnya sektor tenaga kerja kesehatan strategis seperti ...
Tingginya kebutuhan masyarakat yang tidak diimbangi oleh daya beli
secara tunai, menjadi sinyal positif bagi para pelaku usaha untuk mengembangkan
bisnis di bidang pembiayaan dan jasa keuangan. Pemberian fasilitas ...
Biaya yang murah dalam penggandaan dan penyebaran data digital
meningkatkan terbentuknya kalangan peribadi orang-orang yang tukar-menukar
pornografi. Pornografi gratis tersedia secara besar-besaran dari para penguna
lainya ...
Kasus dalam putusan No. 130/Pid. Sus/2014/PN.Pwk dengan terdakwa
atas nama Godjali Basah Nasirin bin Suarta telah melakukan perusakan kertas
suara dalam pemilu, kasus ini sangat merugikan bagi para pihak calon ...
Hakim sebagai salah satu penegak hukum dan yang memimpin
persidangan di Indonesia mempunyai tugas penting, dalam memutus suatu perkara
sedapat mungkin hakim pidana mencerminkan kehendak peraturan perundang-
undangan dan ...
Sebagai suatu sistem, hukum akan berjalan dengan baik saat sistem
terhubung dan bekerja secara aktif. Praktek tindak pidana korupsi yang terjadi di
Indonesia semakin canggih, sistematis dan meluas pada seluruh ...
Pemerintah dan lembaga negara lainnya berkewajiban dan bertanggung
jawab untuk memberikan perlindungan khusus kepada anak dalam situasi darurat,
anak yang berhadapan dengan hukum, anak dari kelompok minoritas dan
terisolasi, ...
Tindak pidana pembunuhan adalah suatu perbuatan yang dengan sengaja
maupun tidak, menghilangkan nyawa orang lain. Pembunuhan merupakan
kejahatan yang sangat berat dan cukup mendapat perhatian di dalam kalangan
masyarakat ...
Berdasarkan hasil penelitian penulis terhadap perjanjian kerja antara
pemain sepak bola dengan klub PSMS Medan, klub PSMS Medan sebagai
pemberi kerja, tidak memenuhi prosedur-prosedur yang berlaku mengenai
penggunaan ...
Kejahatan dalam arti kriminologi adalah tiap kelakuan yang bersifat susila
dan merugikan, yang menimbulkan begitu banyak ketidak tenangan dalam suatu
masyarakat tertentu, sehingga masyarakat itu berhak untuk mencelanya ...
Saat ini kita dapat melihat dengan mudah berbagai kerusakan moral yang
ada di dalam masyarakat. Salah satu bentuk kerusakan moral yang paling mudah
dilihat saat ini adalah munculnya kejahatan yang dilakukan oleh anak ...
Zakat profesi adalah zakat yang dikeluarkan dari hasil usaha yang halal yang
dapat mendatangkan hasil (uang) yang relatif banyak dengan cara yang mudah,
melalui suatu keahlian tertentu yang hanya dikenakan kepada pekerja ...
Maraknya kasus penipuan arisan online dikarenakan kemudahan teknologi
yang ada tentunya meresahkan bagi kita semua. Perkembangan teknologi yang
seharusnya digunakan untuk sesuatu yang postif sehingga bermanfaat positif ...
Sering kali KPUD dalam pelaksanaan Pemilu terkendala akan terbatasnya
waktu untuk menyelesaikan tahapan dalam pendaftaran pemilihan dan pendapatan
penduduk berkelanjutan, bahwa pemutakhiran data pemilih tidak ...
Pembangunan yang ada di desa ditujukan untuk kesejahteraan masyarakat.
Segala bentuk pembangunan yang ada di desa harus berdasarkan aspirasi atau
keinginan masyarakat. Untuk menunjang pembangunan tersebut dibutuhkan
partisipasi ...
Prayoso, Dian(Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, 2018-10-15)
Penegakan hukum yang dilaksanakan oleh aparat penegak hukum dalam sistem peradilan pidana merupakan salah satu upaya yang dapat melindungi masyarakat dari perlakuan jahat para pelaku kejahatan. Terkait dengan penegakan ...
Tindak pidana pencabulan terhadap anak adalah merupakan tindak pidana (kejahatan) yang tidak ada henti-hentinya selalu terjadi dan berkembang di tengah-tengah masyarakat sepanjang masyarakat itu terus mengadakan interaksi ...