Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peranan aroma volatil
ekstrak kulit jengkol dalam pengendalian hama lalat buah Bactrocera sp.
Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif.
Pengujian ...
Tujuan dari penelitian ini yaitu: 1). Menganalisis bagaimana pengaruh penggunaan input produksi ( bibit, luas lahan, pupuk dan tenaga kerja) terhadap tingkat produksi usahatani padi sawah di daerah ...
Berdasarkan uji reflesi diperoleh nilai R. Square 0,917 yang artinya secara
simultan (serempak) produksi ikan bandeng dipengaruhi oleh bibit, pakan, pupuk,
TK, dan luas lahan dengan nilai f.hitung 19,915 > f-tabel 2,31 ...
Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Agustus-September 2019 di
Laboraturium Kultur Jaringan. Alifa Agricultural Research Centre (AARC), Jl.
Brigjen Katamso No. 454/ 51C. Medan Maimun, Medan ...
Penelitian ini bertujuan untuk mengoptimasi jenis reduktan yang sesuai
dalam menekan kehadiran senyawa fenolik dalam kultur jaringan anggrek bulan
(Phalaenopsis amabilis) secara in vitro. Penelitian ini disusun ...
Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh volume dan interval waktu
aplikasi limbah air kelapa yang optimal bagi pertumbuhan dan produksi bibit
tanaman pinang (Areca catechu L.).
Penelitian dilaksanakan pada bulan ...
Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh bahan organik Air Kelapa
dan POC Urin Sapi terhadap pertumbuhan Stek Mawar (Rosa Damascenna Mill).
Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) faktorial dengan
faktor ...
Tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui kemampuan asap cair tempurung
kelapa dalam pengendalian hama ulat grayak (Spodoptera litura L.) pada tanaman
cabai merah (Capsicum annum L.). Penelitian ini menggunakan rancangan ...
Penelitian ini berjudul “Pemanfaatan Beberapa Tanaman Refugia
terhadap Kelimpahan Arthropoda pada Tanaman Cabai Merah
(Capsicum annum L.)”. Dibimbing oleh : Ibu Assoc. Prof. Ir. Irna Syofia, M.P.
selaku ketua komisi ...
Kulit pisang merupakan bahan buangan (limbah buah pisang) yang cukup
banyak jumlahnya. Jumlah kulit pisang yang cukup banyak akan memiliki nilai
jual yang menguntungkan apabila dimanfaatkan sebagai bahan baku makanan. ...
Penelitian dilaksanakan di lahan percobaan JL.Kesuma No. 6 Sampali Kab.Deli Serdang dengan ketinggian tempat ± 25 meter diatas permukaan laut (mdpl). dilaksanakan pada bulan Agustus sampai dengan bulan Oktober 2018. ...
Penelitian ini berjudul “Pemanfaatan Daun Mengkudu (Morinda citrifolia
L.) Dalam Pembuatan Teh Herbal Dengan Penambahan Daun Kersen (Muntingia
calabura L.)” dilaksanakan dengan dibimbing oleh Bapak Misril Fuadi, S.P., ...
Penelitian dilaksanakan pada bulan bulan Juni sampai dengan September
2019 pada lahan Pertanian Dusun 1 Sei Remban Desa Tanjung Jati Kecamatan
Binjai Barat. Kota Binjai dengan ketinggian tempat 27 mdpl. Penelitian ...
Penelitian menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) faktorial
dengan dua faktor yang diteliti yaitu faktor perlakuan ekstrak bawang merah, terdiri
dari 3 taraf yaitu, B1 (30 ml ekstrak bawang merah + 70 ml aquades), B2 ...
"Pemanfaatan Ekstrak Bawang Merah dan Pupuk TSP Terhadap Pertumbuhan Akar Wangi (Vetiveria zizanioides) pada Tanah Masam". Dibimbing oleh : Dr. Dafni Mawar Tarigan, S.P., M.Si. selaku ketua komisi pembimbing dan Ir. ...
Bakso ikan cepat mengalami kerusakan oleh mikroorganisme seiring
lamanya penyimpanan, maka dari itu dilakukan pencegahan dengan pengawetan
menggunakan pemanfaatan ekstrak daun putri malu. Penelitian ini bertujuan untuk ...
Penelitian ini berjudul “Pemanfaatan Ektrak Kulit Jeruk Nipis (Citrus aurantifolia) dan Kulit Bawang Dayak (Eleutherina Bulbosa) Sebagai Foot Spray Anti Bau Kaki”. Dibimbing oleh Prof. Dr. Ir. Zulkifli Lubis, M.App.Sc., ...
Penelitian ini berjudul “Pemanfaatan Ekstrak Kulit Jeruk Pontianak (Citrus
Nobilis L. Var Microcarpa) Dan Ekstrak Daun Belimbing Wuluh (Averrhoa Bilimbi
L.) Dalam Pembuatan Hand Sanitizer”. Dibimbing oleh Ibu Dr. Ir. ...
Tujuan Penelitian ini yaitu untuk mengetahui efektivitas ekstrak nabati
dalam mengendalikan hama ulat api Setothosea asigna. Penelitian ini
menggunakan Rancangan Acak kelompok (RAK) Non Faktorial dengan 10
perlakuan: ...