Research Repository

PENGARUH FASILITAS KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DI PERUMDA TIRTANADI CABANG CEMARA

Show simple item record

dc.contributor.author MUHAMMAD MIFTAH, RIZKY
dc.date.accessioned 2025-05-27T06:32:40Z
dc.date.available 2025-05-27T06:32:40Z
dc.date.issued 2025-04-23
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/27527
dc.description.abstract Banyak faktor yang mempengaruhi produktivitas karyawan, diantaranya fasilitas kerja dan lingkungan kerja. Fasilitas kerja di Perumda Tirtanadi Cabang Cemara belum memadai ditemukan printer yang sering rusak, jaringan internet yang sering terkendala, toilet yang kurang bersih bahkan musholla dijadikan tempat istirahat, tidak tersedia kantin bahkan warung makan di sekitar kantor relatif jauh. Lingkungan kerja yang kurang kondusif, pewarnaan dinding yang kurang cerah, ruang kantor sempit, AC (Air Condition) bermasalah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh fasilitas kerja dan lingkunhan kerja terhadap produktivitas kerja karyawan. Studi ini dilakukan pada karyawan Perumda Tirtanadi Cabang Cemara. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan teknik pengumpulan data melalui kuesioner. Analisis data dilakukan menggunakan metode SPSS 26,0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fasilitas kerja dengan nilai 2,766 dimana nilai t hitung > t tabel 2,766 > 1,664 nilai sig 0,007 dimana nilai signifikasinya lebih kecil dari < 0,05 artinya fasilitas kerja berpengaruh signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan, t hitung 2,823 dimana nilai t hitung > t tabel (2,823 > 1,699) dengan nilai sig 0,008 < dari 0,05 artinya lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan dan hasil nilai F tabel (8,662 > 2,93) dengan nilai probabilitas sebesar 0,001, karena nilai probabilitas lebih kecil dari 0,05 artinya fasilitas kerja dan lingkungan kerja berpengaruh signifikan secara simultan terhadap produktivitas kerja karyawan Perumda Tirtanai Cabang Cemara. en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Fasilitas Kerja en_US
dc.subject Lingkungan Kerja en_US
dc.subject Produktivitas Kerja en_US
dc.title PENGARUH FASILITAS KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DI PERUMDA TIRTANADI CABANG CEMARA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account