Research Repository

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, MOTIVASI, DAN DISIPLIN KERJA, TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI MA’HAD ABU UBAIDAH BIN AL JARRAH MEDAN

Show simple item record

dc.contributor.author HANAFIA, M. Y
dc.date.accessioned 2021-02-01T01:02:14Z
dc.date.available 2021-02-01T01:02:14Z
dc.date.issued 2020-08-28
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/14783
dc.description.abstract Penelitian ini dilakukan untuk menguji seberapa besar pengaruh budaya organisasi, motivasi, dan disiplin kerja, terhadap kepuasan kerja karyawan Ma’had Abu Ubaidah bin Al Jarrah Medan. Penelitian ini menggunakan metode diskriptif kuantitatif dengan menggunakan pendekatan normatif (legal research) untuk data sekunder dan pendekatan empiris (yuridis sosiologis), untuk memperoleh data primer melelalui penelitian lapangan (field reseacrh). Jumlah populasi sebanyak 85 orang dengan jumlah sampel sejumlah populasi. Teknik pengolahan data dengan menggunakan SPSS 20. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengaruh budaya organiasi, motivasi, dan disiplin kerja, terhadap kepuasan kerja karyawan Ma’had Abu Ubaidah bin Al Jarrah Medan, berdasarkan indikator sebagai berikut : Pertama, ada pengaruh antara budaya organisasi terhadap kepuasan kerja yang dimana artinya budaya organisasi yang baik mempengaruhi kepuasan kerja karyawan. Kedua, terdapat pengaruh antara motivasi terhadap kepuasan kerja dimana artinya karyawan yang termotivasi dalam bekerja mempengaruhi kepuasan kerja. Ketiga, ada pengaruh antara disiplin kerja karyawan terhadap kepuasan kerja dimana artinya bahwa semangkin tinggi tingkat disiplin kerja karyawan dalam bekerja maka semangkin baik kepuasan kerja karyawan tersebut. Keempat, ada pengaruh secara bersama sama (simutan) antara variabel budaya organiasi, motivasi, dan disiplin kerja terhadap kepuasan kerja karyawan Ma’had Abu Ubaidah bin Al Jarrah Medan dimana artinya variabel budaya organisasi, motivasi dan disiplin kerja karyawan baik mempengaruhi kepuasan kerja karyawan Ma’had Abu Ubaidah bin Al Jarrah Medan. en_US
dc.subject Budaya Organisasi en_US
dc.subject Motivasi en_US
dc.subject Disiplin Kerja en_US
dc.subject Dan Kepuasan Kerja en_US
dc.title PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, MOTIVASI, DAN DISIPLIN KERJA, TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI MA’HAD ABU UBAIDAH BIN AL JARRAH MEDAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account