DSpace Repository

Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terhadap Kemampuan Menganalisis Unsur Cerita Pendek Pada Siswa Kelas XI MIPA SMA YPK Medan Tahun Pembelajaran 2023/2024

Show simple item record

dc.contributor.author SIREGAR, RAMAH ATIKA
dc.date.accessioned 2024-11-15T07:37:04Z
dc.date.available 2024-11-15T07:37:04Z
dc.date.issued 2024-09-22
dc.identifier.uri https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/26307
dc.description.abstract “Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajan inkuiri terhadap kemampuan menganalisis teks cerpen oleh Siswa kelas XI MIPA SMA YPK Medan Tahun Pembelajaran 2023-2024. Penelitian ini menggunakan pendeketan metode penelitian kuantitatif. Desain penelitiannya yaitu desain penelitia One-Group Pretest-Posttest Design. Karena terdapat pretest sebelum diberikan perlakuan, yang selanjutnya diberikan perlakuan yaitu pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran inkuiri, kemudian dilakukan posttest. Berdasarkan penjelasan ini, maka populasi dalam penelitian ini siswa kelas XI MIPA Sma YPK Medan dengan jumlah 35 siswa. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh kelas yang berjumlah 35 siswa. Pada penelitian ini teknik sampling yang digunakan adalah Nonprobability Sampling karena semua anggota populasi dipilih menjadi sampel. Instrumen penelitian yang digunakan adalah berupa tes. Dari hasil penelitian penulis kemampuan menganalisis teks cerpen sebelum menggunkan model pembelajaran inkuiri memperoleh nilai rata-rata 53,4 dengan nilai tertinggi 64 dan nilai terendah yaitu 43. Sedangkan kemampuan menganalisis teks cerpen sesudah menggunkan model pembelajaran inkuiri memperoleh nilai rata-rata 78,34 dengan nilai tertinggi 93 dan nilai terendah yaitu 68.perhitungan uji hipotesis diatas menghasilkan nilai thitung sebesar 23,98; kemudian nilai thitung dibandingkan dengan ttabel dengan taraf signifikan a=0,05 (5%) pada derajat kebesaran N-1 (35-1=34) dan hasilnya adalah ttabelsebesar 1,05.Dengan demikian, nilai thitung lebih besar dari nilai ttabel(23,98), yang berarti Ha diterima dan Ho ditolak. Studi ini dinyatakan diterima , yang berarti ada pengaruh yang signifikan pada penggunaan model pembelajaran inkuiri oleh siswa kelas XI Mipa Sma YPK Medan pada tahun pembelajaran 2023/2024. en_US
dc.publisher umsu en_US
dc.subject Teks cerpen en_US
dc.subject pengaruh model pembelajaran inkuiri en_US
dc.title Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terhadap Kemampuan Menganalisis Unsur Cerita Pendek Pada Siswa Kelas XI MIPA SMA YPK Medan Tahun Pembelajaran 2023/2024 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account