DSpace Repository

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MODEL INKUIRI – BASED LEARNING BERBANTUAN MACROMEDIA FLASH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN VISUAL THINKING SISWA DI SMP

Show simple item record

dc.contributor.author RIFKAH SIREGAR, MUTIA
dc.date.accessioned 2024-06-22T01:48:22Z
dc.date.available 2024-06-22T01:48:22Z
dc.date.issued 2024-05-16
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/23986
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan; 1) Validitas, Kepraktisan, dan Efektivitas media pembelajaran matematika berbantuan macromedia flash yang dikembangkan; 2) Peningkatan kemampuan visual thinking siswa yang diberi pembelajaran berbasis model Inquiri-Based Learning dengan menggunakan media pembelajaran matematika berbantuan macromedia flash yang dikembangkan. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan. Penelitian ini dilakukan melalui dua tahap, yaitu tahap pengembangan media pembelajaran matematika berbantuan macromedia flash dengan menggunakan model pengembangan 4-D, dan tahap mengujicobakan media pembelajaran matematika berbantuan macromedia flash yang dikembangkan dikelas VIII SMP Cerdas Murni. Dari hasil uji coba I dan uji coba II diperoleh : 1) validitas mediapembelajaran yang dikembangkan valid, kepraktisan media pembelajaran telah memenuhi kriteria praktis ditinjau dari : a) kevalidan media pembelajaran menurut para ahli; b) Angket uji kepraktisan media pembelajaran matematika yang dikembangkan tergolong dalam kategori praktis dengan nilai uji kepraktisan minimal 81.46% dan keefektivan media pembelajaran telah memenuhi kriteria efektif ditinjau dari : a)ketuntasan belajar siswa secara klasikal; b) Respon siswa terhadap media pembelajaran matematika positif; c) penggunaan waktu ideal. Dan 2) terjadi peningkatan kemampuan visual thinking siswa pada uji coba I yaitu 80,56% meningkat menjadi 94,44% pada uji coba II serta terjadi 3) Skor rata-rata tiap indikator kemampuan visual thinking juga meningkat dari uji coba I ke uji coba II dimana indikator pertama yaitu melukis terjadi peningkatan sebanyak 14 point, lalu diikuti dengan indikator kedua mengidentifikasi terjadi peningkatan sebesar 26 point, indikator ketiga yakni penjelasan terjadi peningkatan sebesar 57 point, lalu pada indikator merepresentasikan naik sebesar 2 point, serta pada indikator kelima yakni mengoperasikan naik sebesar 29 point. en_US
dc.subject Pengembangan Media Pembelajaran Matematika en_US
dc.subject Macromedia Flash en_US
dc.subject Kemampuan Visual Thinking en_US
dc.title PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MODEL INKUIRI – BASED LEARNING BERBANTUAN MACROMEDIA FLASH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN VISUAL THINKING SISWA DI SMP en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account