Research Repository

PENYELESAIAN TINDAK PIDANA PENCURIAN MELALUI PERAN DALIHAN NA TOLU TAPANULI UTARA (STUDI KASUS DI LEMBAGA ADAT DALIHAN NA TOLU TAPANULI UTARA)

Show simple item record

dc.contributor.author MANALU, MARIO PUTRA
dc.date.accessioned 2024-10-23T09:30:05Z
dc.date.available 2024-10-23T09:30:05Z
dc.date.issued 2024-10-07
dc.identifier.uri https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/25566
dc.description.abstract Dalihan Na Tolu merupakan sistem kekerabatan adat yang menjadi landasan filosofis dan praktis dalam kehidupan sosial masyarakat Batak Toba, termasuk di Tapanuli Utara. Sistem ini tidak hanya mengatur hubungan kekerabatan, tetapi juga berfungsi sebagai mekanisme penyelesaian konflik yang telah teruji selama berabad-abad terkhusus pada pencurian. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan metode yuridis normatif, sumber data yang peneliti di dapatkan dengan mengunjungi lokasi penelitian di Tapanuli Utara, melalui penelusuran kepustakaan. Pencarian kepustakaan dibuat metode analisis kualitatif dan hasil data yang terkumpul berbentuk deskriptif secara tertulis. Berdasarkan hasil dari penelitian dan pembahasan, Dalihan Na Tolu dihormati dan mudah diterima oleh masyarakat, bahwa penyelesaian yang dicapai melalui mekanisme ini ditaati oleh semua pihak yang terlibat. Dalihan Na Tolu berperan penting dalam memulihkan hubungan sosial setelah penyelesaian kasus tindak pidana pencurian. Prinsip-prinsip ini memastikan bahwa semua pihak merasa dihargai dan diperlakukan dengan adil, yang pada akhirnya mengembalikan keharmonisan dalam komunitas. Penyelesaian melalui Dalihan Na Tolu tidak hanya mengatasi masalah hukum, tetapi juga memperbaiki keretakan sosial yang terjadi akibat tindak pidana, sehingga masyarakat dapat kembali hidup dalam damai dan kebersamaan en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Pencurian en_US
dc.subject penyelesaian adat en_US
dc.subject Dalihan Natolu en_US
dc.title PENYELESAIAN TINDAK PIDANA PENCURIAN MELALUI PERAN DALIHAN NA TOLU TAPANULI UTARA (STUDI KASUS DI LEMBAGA ADAT DALIHAN NA TOLU TAPANULI UTARA) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account