Research Repository

PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PENGGUNA JASA ANGKUTAN UMUM DITINJAU DARI UU PERLINDUNGAN KONSUMEN DI KABUPATEN LANGKAT

Show simple item record

dc.contributor.author Mubarak, Husnul
dc.date.accessioned 2023-11-27T03:16:26Z
dc.date.available 2023-11-27T03:16:26Z
dc.date.issued 2023-11-27
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/23105
dc.description.abstract Angkutan umum merupakan sarana angkutan untuk masyarakat kecil dan menengah agar masyarakat dapat melaksanakan kegiatannya sesuai dengan tugas dan tujuannya masing-masing. penelitian ini bertujuan sebagaimana Untuk mengetahui faktor faktor yang melatar belakangi angkutan umum yang mengangkut penumpang yang melebihi batas kapasitas maksimum kendaraan yang ada di kabupaten Langkat. Untuk mengetahui upaya yang dilakukan Dinas Perhubungan dalam menjamin kelayakan jasa angkutan umum yang ada dikabupaten Langkat. Penelitian yang dilakukan adalah penelitian hukum empiris (Yuridis Sosiologis), yakni metode penelitian hukum yang berupaya untuk melihat hukum dalam artian yang nyata atau dapat dikatakan melihat, meneliti bagaimana bekerjanya perlindungan hukum dimasyarakat. Berdasarkan hasil penelitian dipahami bahwa Beragam faktor yang menyebabkan pelaku usaha angkutan umum menaiki penumpang melebihi kapasitas angkut menyebabkan banyak kepentingan penumpang terabaikan seperti halnya kenyamanan dan keselamatan dalam menggunakan jasa angkutan umum jadi pihak pengangkut harus bertanggung jawab jika terjadi hal-hal yang tidak di inginkan selama mengangkut penumpang. en_US
dc.subject Perlindungan Hukum, Penumpang, Angkutan Umum. en_US
dc.title PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PENGGUNA JASA ANGKUTAN UMUM DITINJAU DARI UU PERLINDUNGAN KONSUMEN DI KABUPATEN LANGKAT en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account