Research Repository

PENGARUH BEBAN KERJA DAN STRES KERJATERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN PADA PT. TELKOM REGIONAL 1 SUMATERA

Show simple item record

dc.contributor.author PRATAMA, IQBAL
dc.date.accessioned 2023-11-27T02:38:14Z
dc.date.available 2023-11-27T02:38:14Z
dc.date.issued 2023-11-27
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/23070
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh Beban Kerja Dan Stres Kerja Terhadap Semangat Kerja Karaywan Pada PT. Telkom Regional 1 Sumatera baik itu secara parsial maupun secara simultan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan teknik analisis linear berganda. Adapun hasil penelitian menujukkan ada pengaruh yang signifikan antara beban kerja terhadap semangat kerja pada Karyawan PT. Telkom Regional I Sumatera. Sehingga beban kerja tinggi atau meningkat, maka semangat kerja dapat menurun. Sebaliknya apabila beban kerja rendah atau menurun, maka semangat kerja akan meningkat. Ada pengaruh yang signifikan antara stres kerja terhadap semangat kerja pada Karyawan PT. Telkom Regional I Sumatera Sehingga apabila stres kerja tinggi atau meningkat, maka semangat kerja dapat menurun. Sebaliknya apabila stres kerja rendah atau menurun, maka semangat kerja akan meningkat. Ada pengaruh yang signifikan antara beban kerja dan stres kerja terhadap semangat kerja pada Karyawan PT. Telkom Regional I Sumatera. Sehingga apabila stres kerja dan beban kerja tinggi atau meningkat, maka semangat kerja dapat menurun. Sebaliknya apabila, beban kerja, stres kerja rendah atau menurun maka semangat kerja akan meningkat en_US
dc.publisher umsu en_US
dc.subject Beban Kerja en_US
dc.subject Stres kerja Dan Semangat Kerja en_US
dc.title PENGARUH BEBAN KERJA DAN STRES KERJATERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN PADA PT. TELKOM REGIONAL 1 SUMATERA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account