Research Repository

PENGARUH STRES KERJA, MOTIVASI KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. JASA MARGA (PERSERO) TBK. CABANG BELMERA

Show simple item record

dc.contributor.author AZRAKA, MALKY
dc.date.accessioned 2023-11-24T07:46:00Z
dc.date.available 2023-11-24T07:46:00Z
dc.date.issued 2023-11-24
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/22770
dc.description.abstract Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh stres kerja, motivasi kerja, dan kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Jasa Marga (Persero) Tbk. Cabang Belmera. Dalam penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik sampling jenuh, dengan jumlah 50 responden. Teknik pengumpulan data menggunakan daftar pernyataan seperti angket/kuesioner. Teknik analisis yang dilakukan dalam penelitian ini adalah path analysis dengan menggunakan aplikasi SmartPLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengaruh stres kerja terhadap kinerja karyawan secara parsial berpengaruh positif dan signifikan, pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja karyawan secara parsial berpengaruh positif dan signifikan, pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan secara parsial berpengaruh positif dan signifikan, pengaruh stres kerja, motivasi kerja, dan kepuasan kerja secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT. Jasa Marga (persero) Tbk. Cabang Belmera. en_US
dc.publisher umsu en_US
dc.subject Stres Kerja en_US
dc.subject Motivasi Kerja en_US
dc.title PENGARUH STRES KERJA, MOTIVASI KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. JASA MARGA (PERSERO) TBK. CABANG BELMERA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account