Research Repository

PENGARUH LEADERSHIP DAN WORKFORCE AGILITY TERHADAP ORGANIZATIONAL AGILITY DENGAN COMMUNICATION SEBAGAI VARIABEL MODERATING PADA PT ANGKASA PURA AVIASI

Show simple item record

dc.contributor.author WIJAYA, ANGGA
dc.date.accessioned 2023-10-16T03:50:05Z
dc.date.available 2023-10-16T03:50:05Z
dc.date.issued 2023-07-27
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/21557
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh leadership dan workforce agility, terhadap organizational agility dengan communication sebagai variabel moderating pada PT Angkasa Pura Aviasi. Sampel pada penelitian ini menggunakan teknik penarikan sampel yang digunakan berdasarkan rumus Slovin, dan berdasarkan perhitungan slovin diatas maka jumlah sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 260 orang karyawan PT Angkasa Pura Aviasi. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan metode angket, sedangkan jenis penelitian ini adalah kuantitatif dan analisis statistik SEM-PLS. Pengolahan data pada penelitian ini menggunakan program software SmartPLS 3.3.3. Hasil Penelitian ini membuktikan bahwa secara langsung leadership berpengaruh positif dan signifikan terhadap organizational agility mempunyai nilai koefisien jalur sebesar +0,441, P-Values = 0,000 dan nilai 𝑡௛௜௧௨௡ sebesar10,320 secara langsung workforce agility berpengaruh positif dan signifikan terhadap organizational agility mempunyai nilai koefisien jalur sebesar +0,224, P-Values =0,000 dan nilai 𝑡௛௜௧ sebesar 3,896. Pengaruh Leadership Terhadap Organizational Agility Yang Dimoderasi Communication mempunyai koefisien jalur sebesar +0,113, P-Values 0,014 dan nilai 𝑡௛௜௧௨௡௚ sebesar 2,475. Pengaruh Workforce Agility Terhadap Organizational Agility Yang Dimoderasi Communication mempunyai koefisien jalur sebesar -0,120, P-Values 0,000 dan nilai 𝑡௛௜௧௨௡ sebesar 3,755. en_US
dc.subject Leadership en_US
dc.subject Workforce Agility en_US
dc.subject Communication en_US
dc.subject Organizational Agility en_US
dc.title PENGARUH LEADERSHIP DAN WORKFORCE AGILITY TERHADAP ORGANIZATIONAL AGILITY DENGAN COMMUNICATION SEBAGAI VARIABEL MODERATING PADA PT ANGKASA PURA AVIASI en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account