Research Repository

ANALISIS HUKUM PENERAPAN ASAS KESEIMBANGAN PADA KLAUSULA PERJANJIAN PEMBIAYAAN KONSUMEN

Show simple item record

dc.contributor.author Hafiz, Fahriza
dc.date.accessioned 2022-11-16T04:00:50Z
dc.date.available 2022-11-16T04:00:50Z
dc.date.issued 2022-11-16
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19488
dc.description.abstract Membuat perjanjian dengan lembaga pembiayaan selalu menggunakan klausula baku. Klausula baku disediakan oleh pihak lembaga pembiayaan, bertuk,isi serta format telah disiapkan sedemikian rupa agar pada saat melakukan perjanjian dengan debitur, tidak perlu lagi harus merumuskan satu persatu keinginan para pihak dalam membuat perjanjian. Masalah pokok yang diangkat dalam melakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan perjanjian pembiayaan dengan menggunakan klausula baku. Hal ini dikarenakan semua transaksi bisnis yang mengadakan perjanjian antara para pihak yang berkepentingan selalu menggunakan klausula baku, karena memiliki pertimbangan praktis dan efesien dalam melakukan transaksi khususnya perjanjian. Kemudian yang menjadi masalah pokok kedua yaitu mengenai penerapan asas keseimbangan pada klausula baku dalam mengadakan perjanjian antara para pihak yang akan mengadakan perjanjian. Perjanjian sejatinya harus memiliki porsi yang seimbang antara semua pihak yang telibat dalam perjanjian tersebut. Tidak adanya posisi superior salah satu pihak dalam mengadakan perjanjian. Sehingga terciptalah kondisi yang fair dalam pelaksanaan perjanjian tersebut. Jenis penelitian hukum ini menggunakan pendekatan yang dititik beratkan kepada peneliti hukum normative (yuridis normatif) dengan menganalisis data data dan dokumen yang didapat. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian yuridis normative berguna untuk mengetahui atau mengenal apakah dan bagaimanakah hukum positifnya mengenai suatu masalah tertentu dan juga dapat menjelaskan atau menerangkan kepada orang lain apakah dan bagaimanakah hukumnya mengenai peristiwa atau masalah yang tertentu. Dari hasil penelitian yang dilakukan ini, bahwa dalam pelaksanaan perjanjian antara lembaga pembiayaan dengan debitur, yang menggunakan klausula baku belum berjalan sebagaimana mestinya karena masih didapati kekurangan-kekurang yang mana hal tersebut menjadi kewajiban lembaga pembiayaan. Serta tidak terealisasi dengan baiknya penerapan asas keseimbangan dalam melaksanakan perjanjian yang menggunakan klausula baku.Serta dalam penggunaan klausula baku dalam mengadakan perjanjian, penerapan asas keseimbangan juga tidak terealisasi dengan baik. en_US
dc.subject Perjanjian en_US
dc.subject Lembaga Pembiayaan en_US
dc.title ANALISIS HUKUM PENERAPAN ASAS KESEIMBANGAN PADA KLAUSULA PERJANJIAN PEMBIAYAAN KONSUMEN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account