DSpace Repository

Pengaruh Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Game Puzzle terhadap Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi Siswa Kelas VIII SMP Negeri 37 Medan Tahun Pembelajaran 2023/2024

Show simple item record

dc.contributor.author Putri, Cempaka
dc.date.accessioned 2024-11-16T07:49:55Z
dc.date.available 2024-11-16T07:49:55Z
dc.date.issued 2024-10-18
dc.identifier.uri https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/26346
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Game Puzzle terhadap Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi Siswa Kelas VIII SMP Negeri 37 Medan Tahun Pembelajaran 2023/2024. Populasi dalam penelitian adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 37 Medan dengan jumlah 188 siswa. Sampel penelitian ini yaitu siswa kelas VIII-C yang berjumlah 31 siswa. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Instrument penelitian yang digunakan berupa eksperimen dengan desain one group pretest- posttest design. Instumen yang digunakan oleh peneliti untuk mengukur keberhasilan model ini yaitu tes esai atau tes tertulis. Berdasarkan hasil penelitian kemampuan menulis teks eksplanasi sebelum menggunakan media game puzzle memiliki rata-rata 53,87 yang dikatakan kurang. siswa yang meemperoleh kategori baik sebanyak 4 siswa (12,90%), siswa yang memperoleh kategori cukup sebanyak 12 siswa (38,70%), siswa yang memperoleh kategori kurang sebanyak 6 siswa (19,35%), dan siswa yang memperoleh kategori sangat kurang sebanyak 9 siswa (29,03%). Kemampuan menulis teks eksplanasi sesudah menggunakan media game puzzle memiliki rata rata 72,41 yang dikatakan baik. Siswa yang memperoleh kategori sangat baik sebanyak 7 siswa (22,58%), siswa yang memperoleh kategori baik sebanyak 20 siswa (64,51%), siswa yang memperoleh kategori cukup sebanyak 3 siswa (9,67%), dan siswa yang memperoleh kategori sangat kurang sebanyak 1 siswa (3,2%). Berdasarkan hasil perhitungan uji hipotesis ddiperoleh thitung = 8,46 selanjutnya harga thitung dibandingkan dengan harga ttabel dengan taraf signifikan 𝛼 = 0,05 dengan dk = N1+ N2 -2 = 60 didapat ttabel 1,67 Berdasarkan nilai ttabel dan thitung diatas, maka dapat diketahui bahwa thitung > ttabel yakni 8,46 > 1,67. Sehingga Ho ditolak Ha diterima. Hal tersebut membuktikan bahwa adanya pengaruh yang signifikan pada penggunaan media game puzzle untuk meningkatkan kemampuan menulis teks eksplanasi pada siswa kelas VIII SMP Negeri 37 Medan tahun pembelajaran 2023/2024. en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Media Game Puzzle en_US
dc.subject Keterampilan Menulis Teks Eksplanasi en_US
dc.title Pengaruh Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Game Puzzle terhadap Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi Siswa Kelas VIII SMP Negeri 37 Medan Tahun Pembelajaran 2023/2024 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account