DSpace Repository

Analisis Pengaruh Penggunaan Abu Boiler Cangkang Sawit Sebagai Filler Untuk Campuran Asphalt Concrete Wearing Course (AC-WC) Menggunakan Spesiikasi Bina Marga 2010 (Studi Penelitian)

Show simple item record

dc.contributor.author Yusuf, Ahmad Mustaqim
dc.date.accessioned 2020-11-17T04:29:46Z
dc.date.available 2020-11-17T04:29:46Z
dc.date.issued 2017-03-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/12509
dc.description.abstract Filler merupakan salah satu bahan yang berfungsi sebagai pengisi rongga-rongga dari suatu campuran beraspal. Macam bahan pengisi yang dapat digunakan ialah: abu batu, kapur padam, portland cement (PC), dll. Persentase yang kecil pada filler terhadap campuran beraspal, bukan berarti tidak mempunyai efek yang besar pada sifat-sifat Marshall. Sektor agribisnis kelapa sawit di Indonesia tercatat memiliki perkembangan yang sangat pesat. Hal itu menimbukan pertumbuhan industri sawit yang terus meningkat, dan akan berdampak pada limbah yang dihasilkan dari pengolahan Tandan Buah Segar (TBS). Tulisan ini mencoba meneliti limbah padat berupa abu cangkang sawit yang berasal dari sisa pembakaran pada ketel (boiler), berupa abu terbang dapat dimanfaatkan sebagai filler dalam campuran aspal karena jumlahnya yang sangat banyak. Filler adalah salah satu bahan yang digunakan dalam campuran lapisan Asphalt Concrete-Wearing Course (lapisan aus). Dalam Penelitian ini pembuatan benda uji (bricket) dicampur secara panas (hot mix) pada suhu 1500C dan mengacu pada Spesifikasi Bina Marga 2010 revisi 3. Pada penelitian ini digunakan variasi abu boiler c a ng ka ng sawit sebagai filler 2% dan 4%. Dari data Marshall Test yang didapatkan didapat bahwa hasil pengujian tersebut memenuhi standart spesifikasi Bina Marga 2010. Dan yang memiliki nilai tertinggi dalam keadaan optimum terdapat pada campuran yang mengunakan filler 4%. Dimana diperoleh nilai stabilitas sebesar 894 kg, Bulk Density 2,303 (gr/cc), flow 3,694 mm, VIM 3,763%, VIM PRD 4,548%, VMA sebesar 16,421%, VFB 76,491% dan Indeks Kekuatan Sisa (Marshall sisa) 91,98% en_US
dc.subject filler en_US
dc.subject Abu cangkang sawit, lapisan AC-WC en_US
dc.title Analisis Pengaruh Penggunaan Abu Boiler Cangkang Sawit Sebagai Filler Untuk Campuran Asphalt Concrete Wearing Course (AC-WC) Menggunakan Spesiikasi Bina Marga 2010 (Studi Penelitian) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account