Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/6479
Title: ANALISIS KEBIJAKAN PEMBERIAN KREDIT, NON PERFORMING LOAN DAN LOAN TO DEPOSIT RATIO PADA PT. BANK SUMUT KANTOR PUSAT MEDAN
Authors: Kurnia, Khaifah
Keywords: Kredit;Non Performing Loan;Loan to Deposit Ratio
Issue Date: Mar-2019
Abstract: Non Performing Loan disebut dengan kredit bermasalah, kredit bermasalah tersebut akan mempengaruhi laba, dengan hal ini seharusnya bank menganalisis kredit tersebut dengan cara mengecek dengan benar proposal yang diajukan oleh peminjam, agar tidak terjadi kembali kredit bermasalah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Kebijakan Pemberian Kredit, Non Performing Loan dan Loan to Deposit Ratio Pada PT. Bank SUMUT Kantor Pusat Medan. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan deskriptif kualitatif. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis deskriptif kualitatif yaitu data yang diperoleh diolah sedemikian rupa sehingga memberikan data yang sistematis dan akurat mengenai permasalahan yang diteliti. Sumber data sekunder yang penulis gunakan berasal dari PT. Bank SUMUT yang berupa laporan keuangan selama periode tahun 2011-2017. Berdasarkan hasil penelitian ini diketahui bahwa analisis Kebijakan Pemberian Kredit, Non Performing Loan dan Loan to Deposit Ratio menggunakan teori menurut Bank. Adapun hasil teori Bank adalah sebagai berikut: Non Performing Loan berkisaran paling tinggi 5,47% sedangkan paling rendah 2,56% dan Loan to Deposit Ratio berkisaran paling tinggi 101,77% sedangkan paling rendah 78,56%.
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/6479
Appears in Collections:Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SKRIPSI KHAIFAH.pdf4.2 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.