Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/5015
Title: Strategi Guru Dalam Meningkatkan Kemampuan Bahasa Anak di RA An-Najwan Kecamatan Wampu
Authors: Tiara
Keywords: Strategi guru;Kemampuan Bahasa
Issue Date: 13-Aug-2020
Abstract: Latar belakang masalah dari penelitian ini yaitu akan melakukan perbaikan pada strategi pembelajaran yang dilakukan oleh guru dalam meningkatkan kemampuan bahasa pada anak. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana perkembangan bahasa anak serta strategi guru yang digunakan dalam meningkatkan kemampuan bahasa anak. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Objek dari penelitian ini adalah guru yang ada disekolah RA An-Najwan dan orangtua murid dengan jumlah 3 orang 8 orangtua peserta didik. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini antara lain wawancara, observasi dan dokumentasi serta teknik analisa data yang terdiri dari reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan/ verifikasi. Berdasarkan hasil penelitian yang didapatkan dari informan, bahwa perkembangan bahasa anak di RA An-Najwan berkembang dengan baik, Strategi yang dilakukan oleh guru di RA An-Najwan adalah strategi ekspositori yang mana pembelajarannya tersrtuktur, dan dalam mengembangkan kemampuan bahasa anak ada beberapa cara yang dilakukan oleh guru yaitu seperti: bercerita, bernyanyi, latihan, dan tanya jawab.
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/5015
Appears in Collections:Early Childhood Islamic Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SKRIPSI TIARA.pdf2.68 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.