Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/24426
Title: PERSON JOB FIT TERHADAP EMPLOYEE PERFORMANCE DIMEDIASI WORK LIFE BALANCE DAN JOB INVOLMENT PADA PT. TELKOM INDONESIA TBK WILAYAH KOTA MEDAN
Authors: LBS, WELNI FITRHA NURLYA MANDA
Keywords: Person Job Fit;Employee Performance;Work Life Balance
Issue Date: 22-Mar-2024
Abstract: enelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh person job fit dan work life balance, pengaruh person job fit dan job involment. pengaruh work life balance dan employee performance. pengaruh job involment dan employee performance. Pengaruh person job fit dan employee performance. Pengaruh person job fit dan employee performance dimediasi work life blance. Pengaruh person job fit dan employee performance dimediasi job involment. Penelitian ini mengadopsi desain penelitian asosiatif dengan sampel sebanyak 100 responden yang merupakan karyawan PT. TELKOM witel Medan. Teknik pengumpulan data melibatkan daftar pernyataan seperti kuesioner, dan analisis data menggunakan Analisis Jalur. Aplikasi Partial Least Square (SmartPLS) menguji ketujuh hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini. Temuan penelitian menunjukkan bahwa person job fit dan work life balance tidak berpengaruh, pengaruh person job fit dan job involment adalah berpengaruh signifikan. Work life balance dan employee performance adalah berpengaruh positif dan signifikan. Job involment dan employee performance adalah berpengaruh positif dan signifikan. Person job fit dan employee performance adalah berpengaruh positif dan signifikan. Person job fit dan employee performance dimediasi work life blance adalah tidak berpengaruh atau tidak memediasi. Sedangkan person job fit dan employee performance dimediasi job involment adalah berpengaruh positif dan signifikan. Penelitian ini menawarkan pelajaran penting bagi para pemikir manajemen, sumber daya manusia (SDM), person jobfit dan employee performance. Namun perusahaan disektor telekomunikasi harus waspada tentang peran penting yang dimainkan person job fit untuk meningkatkan keseimbangan kehidupan kerja dan kinerja karyawan serta peran job involment untuk dapat diperhatikan dan dipertimbangkan. Studi ini memberi kita tinjauan komprehensif terhadap berbagai studi Work Life Balance yang dilakukan perusahaan telekomunikasi BUMN hingga saat ini dan kemungkinan dampaknya terhadap berbagai hasil organisasi
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/24426
Appears in Collections:Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
WELNI FITRHA NURLYA MANDA LUBIS.pdfFull Text1.51 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.