Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/14140
Title: Pengaruh Metode Pemecahan Masalah Terhadap Hasil Belajar Siswa Akuntansi di SMA Muhammadiyah 18 Sunggal Tahun Ajaran 2019/2020
Authors: Dewi, Linda Rukmana
Keywords: Metode Pemecahan Masalah;Hasil Belajar
Issue Date: 2019
Abstract: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh Metode Pemecahan Masalah Terhapa Hasil Belajar Siswa Akuntansi di SMA Muhammadiyah 18 Sunggal Tahun Ajaran 2019/2020. Instrumen ini menggunakan esay tes dan angket. Sebelum penelitian ini dilaksanakan instrument penelitian terlebih dahulu di uji coba dengan menggunakan teknik korelasi Product Momen . Teknik pengambilan samplenya menggunakan teknik purposive sample. Dari hasil analisis data, diperoleh nilai rat-rata post tes dan pre test yang diajari dengan menggunakan metode pemecahan msalh. Untuk pengujian hipotesis digunakn uji t. Dari hasil perhitungan yang dilakukan pada uji t diperoleh t hitung > t tabel sebesar 1,701 > 1,131 dengan angka signifikan 5% ( ) sehingga Ho ditolak Ha diterima. Dari hasil regresi linier sederhana bahwa variabel yang signifikan 0,113 > 0,05 yang menunjukkan bahawa variabel hasil belajar berasal dari populasi yang memil iki varian yang sama (homogen).Sehingga hipotesis menyatakan ada pengaruh yang signifikan antara variable lmetode pemecahan masalah terhadap hasil belajar
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/14140
Appears in Collections:Accounting Education



Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.