Research Repository

Penerapan Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Bermain Peran (Role Playing) Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Xi SMA Negeri 1 Takengon Tahun Pembelajraan 2017/2018

Show simple item record

dc.contributor.author Agus Fitra, Candra
dc.date.accessioned 2020-03-01T07:08:02Z
dc.date.available 2020-03-01T07:08:02Z
dc.date.issued 2019-03-19
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/988
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan bimbingan kelompok dengan tehnik bermain peran (Role Playing) dalam meningkatkan aktivitas belajar siswa kelas XI SMA NEGERI 1 Takengon Tahun Pembelajaran 2017/2018 Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif dan kualitatif dengan jenis penelitaian Tindakan Kelas (PTK), Model Kurl Lewin dengan 2 (dua) siklus. Teknik data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dokumentasi. Data yang bersifat kualitatif yang terdiri dari hasil observasi dan dokumentasi dianalisis secara deskriptif kualitatif, data yang berupa angka atau data kualitatif dianalisis dengan menggunakan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian data setelah penerapan metode pembelajaran ROLE PLAYING menunjukan keaktifan belajar siswa kelas XI SMA NEGERI 1 Takengon Tahun Pembelajaran 2017/2018 berjalan dengan efektif, Hal ini terlihat peningkatkan keaktifan belajarsiswa pada setiap tindakan. Hal ini terjadi karena setiap siswa mempunyai karakter yang berbeda-beda sehingga suasana hati setiap masing-masing siswa berbeda-beda yang mempengaruhi keaktifan belajar siswa. Jadi dapat disimpulkan keaktifan belajar siswa kelas XI SMA NEGERI 1 Takengon Tahun Pembelajaran 2017/2018 berjalan efektif. en_US
dc.subject Bimbingan Kelompok en_US
dc.subject Teknik Bermain Peran (role playing) en_US
dc.title Penerapan Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Bermain Peran (Role Playing) Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Xi SMA Negeri 1 Takengon Tahun Pembelajraan 2017/2018 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account