Research Repository

Faktor Yang Mempengaruhi Alih Fungsi Lahan Dari Padi Sawah Ke Pembibitan Ikan Lele (Studi Kasus: Desa Wonerejo Kecamatan Pematang Bandar Kabupaten Simalungun)

Show simple item record

dc.contributor.author Atmaja, Surya
dc.date.accessioned 2020-11-10T05:35:36Z
dc.date.available 2020-11-10T05:35:36Z
dc.date.issued 2018-10-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/9737
dc.description.abstract Alih fungsi lahan atau lazimnya disebut sebagai konversi lahan adalah perubahan fungsi sebagian atau seluruh kawasan lahan dari fungsinya semula (seperti yang direncanakan) menjadi fungsi lain yang menjadi dampak negatif (masalah) terhadap lingkungan dan potensi lahan itu sendiri. Penelitian ini bertujuan mengetahui factor apa yang mempengaruhi alih fungsi lahan dari padi sawah ke pembibitan ikan lele. Penentuan sampel menggunakan metode simple random sampling, dimana peneliti dalam memilih sampel dangan memberikan kesempatan yang sama kepada semua anggota populasi untuk ditetapkan sebagai anggota sampel. Polulasi yang digunakan adalah seluruh petani yang melakukan alih fungsi lahan dari padi sawah ke pembibitan ikan lele. Jumlah sampel yang diambil sebesar 31 orang. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan metode analisis regresi linier berganda dan analisis deskritif. Faktor yang mempengaruhi alih funsi lahan dari usahatani padi sawah ke usahatani pembibitan ikan lele yaitu usia, luas lahan, tenaga kerja. Dari 31 sampel didapat pendapatan usahatani lele dengan rata-rata Rp. 20.548.968 dalam tiga bulan, dan jumlah tenaga kerja dengan rata-rata 31, sedangkan luas lahan lele dengan rata-rata 575 m 2 dan usia petani dengan rata-rata 54 tahun. Dilihat dari analisis Regresi Linier Berganda bahwa usia, luas lahan dan tenaga kerja mempunyai pengaruh yang nyata terhadap pendapatan lele en_US
dc.subject Alih fungsi lahan en_US
dc.subject Pembibitan ikan lele en_US
dc.title Faktor Yang Mempengaruhi Alih Fungsi Lahan Dari Padi Sawah Ke Pembibitan Ikan Lele (Studi Kasus: Desa Wonerejo Kecamatan Pematang Bandar Kabupaten Simalungun) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account