Research Repository

Pengaruh Pelatihan dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Coca Cola Amatil Indonesia Unit Medan

Show simple item record

dc.contributor.author Yuskha, Sella Septiano
dc.date.accessioned 2020-11-09T01:18:59Z
dc.date.available 2020-11-09T01:18:59Z
dc.date.issued 2018-03-24
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/9018
dc.description.abstract Pada hakikatnya di dalam suatu perusahaan sumber daya manusia merupakan ujung tombak sebagai penggeraknya kegiatan operasional dalam perusahaan tersebut. Hal itu dikarenakan sumber daya manusia merupakan salah satu modal dan memegang suatu peran yang paling penting dalam mencapai tujuan perusahaan. Sumber daya manusia memiliki peran yang sangat penting di dalam perusahaan, karena sumber daya manusia merupakan orang-orang yang memberikan keahlian, Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pelatihan terhadap kinerja kerja karyawan pada PT.Coca Cola Amatil Indonesia Unit Medan, dan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh motivasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Coca Cola Amatil Indonesia Unit Medan, Serta untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pelatihan dan motivasi terhadap kinerja karywan pada PT. Coca Cola Amatil Indonesia Unit Medan. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data yaitu dengan menggunakan wawancara dan angket (kuesioner). Teknik analisis data yang digunakan yaitu metode regresi linier berganda, asumsi klasik, dan pengujian hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa ada pengaruh signifikan pelatihan tehadap kinerja karyawan. Dengan hasil pengujian yaitu thitung 6.111 > 1.989 dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05. Ada pengaruh signifikan motivasi terhadap kinerja karyawan. Dengan hasil pengujian thitung 5.056 > 1.989 dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05. Ada pengaruh secara simultan pelatihan dan motivasi terhadap kinerja karyawan. Dengan hasil pengujian Fhitung 90.007 > 3,11 dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05. Hasil R square sebesar 71.1% berarti pelatihan dan motivasi mampu menjelaskan variabel kinerja sangat kuat sisanya 28.9% dipengaruhi faktor lain. en_US
dc.subject Pelatihan en_US
dc.subject Motivasi en_US
dc.title Pengaruh Pelatihan dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Coca Cola Amatil Indonesia Unit Medan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account