Research Repository

Pengaruh Penerapan Fungsi Pengawasan Terhadap Kinerja Pegawai Sipil Negara Melalui Disiplin Kerja Pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Medan

Show simple item record

dc.contributor.author Chairani, Aulia
dc.date.accessioned 2020-11-06T06:06:02Z
dc.date.available 2020-11-06T06:06:02Z
dc.date.issued 2018-03-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/8399
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan fungsi pengawasan terhadap kinerja pegawai aparatur sipil negara. Untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja pegawai. Untuk mengetahui pengaruh pengawasan terhadap disiplin kerja pegawai dan untuk mengetahui pengaruh penerapan fungsi pengawasan terhadap kinerja pegawai aparatur sipil negara melalui disiplin kerja pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Medan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai aparatur sipil negara pada Dinas Perpustakaan dan Kerasipan Kota Medan yang berjumlah 47 orang, sedangkan sampel yaitu keseluruhan jumlah populasi sebanyak 47 orang. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis jalur, pengujian asumsi klasik, pendugaan parameter dan pengujian hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada pengaruh signifikan antara pengawasan terhadap kinerja pegawai dengan nilai Sig 0,051 >α 0,05 dan nilai koefisien sebesar 0,205, ada pengaruh signifikan antara disiplin terhadap kinerja pegawai dengan nilai Sig 0,000 <α 0,05 dan nilai koefisien sebesar 0,755, ada pengaruh signifikan antara pengawasan terhadap disiplin dengan nilai Sig 0,000 <α 0,05 dan nilai koefisien sebesar 0,919 dan ada pengaruh tidak langsung antara variable pengawasan terhadap kinerja pegawai melalui disiplin ( variable intervening ) dengan nilai koefisien sebesar 0,755 en_US
dc.subject Pengawasan en_US
dc.subject Kinerja Pegawai en_US
dc.title Pengaruh Penerapan Fungsi Pengawasan Terhadap Kinerja Pegawai Sipil Negara Melalui Disiplin Kerja Pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Medan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account