Research Repository

Studi Perbandingan Perkerasan Lentur Metode Bina Marga Dan Metode Aashto 1993 Dengan Menggunakan Uji Dynamic Cone Penetrometer (Ruas Jalan Kisaran – Air Joman – Watas Kota Tanjung Balai) (Studi Kasus)

Show simple item record

dc.contributor.author Annisha, Rizkia Tri
dc.date.accessioned 2020-11-05T06:22:52Z
dc.date.available 2020-11-05T06:22:52Z
dc.date.issued 2019-09
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/7961
dc.description.abstract Ruas jalan Kisaran–Air Joman–Watas Kota Tanjung Balai adalah ruas jalan yang berada di Kabupaten Asahan dan Kabupaten Batubara yang mengalami peningkatan signifikan dimana panjang jalan dalam kondisi sedang meningkat 13,01 %, panjang jalan dalam kondisi rusak menurun 15,58 %, dan panjang jalan dalam kondisi rusak berat menurun 55,55 % (Data Statistik Kabupaten Asahan). Sebagai tindak lanjut upaya untuk terus meningkatkan pembangunan insfrastruktur jalan ini maka dalam penelitian ini dilakukan perencanaan perkerasan lentur (flexible pavement) yaitu perkerasan struktur yang terdiri dari lapisan permukaan, lapisan pondasi atas, lapisan pondasi bawah dan lapisan tanah dasar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tebal lapis perkerasan lentur dengan metode Bina Marga dan metode AASHTO 1993 dan mengetahui perbandingan tebal perkerasan lentur pada ruas jalan Kisaran–Air Joman–Watas Kota Tanjung Balai. Dari hasil analisa Metode Bina Marga didapat tebal lapisan pondasi bawah (Sub Base Coarse) dengan jenis bahan sirtu (kelas A) sebesar 16 cm, lapisan pondasi atas (Base Coarse) dengan jenis batu pecah (kelas A) sebesar 20 cm, lapisan permukaan (Surface Coarse) dengan jenis Lasbutag MS 590 kg sebesar 7,5 cm. Sedangkan untuk Metode AASHTO 1993 didapatkan tebal lapisan pondasi bawah (Sub Base Coarse) dengan jenis bahan sirtu (kelas A) sebesar 20 cm, lapisan pondasi atas (Base Coarse) dengan jenis bahan batu pecah (kelas A) sebesar 15 cm, dan lapisan permukaan (Surface Coarse) dengan jenis bahan Lasbutag MS 590 kg sebesar 20 cm. en_US
dc.subject Perkerasan lentur en_US
dc.subject Metode Bina Marga en_US
dc.subject Metode AASHTO 1993 en_US
dc.title Studi Perbandingan Perkerasan Lentur Metode Bina Marga Dan Metode Aashto 1993 Dengan Menggunakan Uji Dynamic Cone Penetrometer (Ruas Jalan Kisaran – Air Joman – Watas Kota Tanjung Balai) (Studi Kasus) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account