Research Repository

Penerapan Layanan Konseling Kelompok Untuk Mengurangi Kecemasan Belajar Siswa Kelas IX SMP PAB 2 Helvetia Tahun Ajaran 2018/2019

Show simple item record

dc.contributor.author Putri, Diana
dc.date.accessioned 2020-11-05T02:54:27Z
dc.date.available 2020-11-05T02:54:27Z
dc.date.issued 2019-06-14
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/7786
dc.description.abstract Konseling kelompok merupakan suatu sistem layanan bantuan yang amat baik untuk membantu pengembangan kemampuan pribadi, pencegahan dan mengenai konflik-konflik antar pribadi atau pemecahan masalah. Konseling kelompok dalam penelitian ini adalah untuk membantu siswa dalam mengatasi permasalahan tersebut tidak semakin mempengaruhi pribadi siswa tersebut. Kecemasan adalah suatu perasaan khawatir, tidak tenang dan ketakutan yang tidak diketahui dimana hal ini berpengaruh juga pada proses fisik dan perilakunya. Dengan mengekspresikan suatu sikap setuju dan tidak setuju yang berasal dari berbagai sumber, baik internal maupun eksternal diri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Penerapan Layanan Konseling Kelompok Untuk Mengurangi Kecemasan Belajar Siswa Kelas IX SMP PAB 2 Helvetia Tahun Ajaran 2018/2019. Jumlah populasi. Jumlah populasi dalam penelitian ini adalah 335 siswa, sedangkan yang menjadi sampel sebanyak 8 siswa dengan menggunakan teknik Purposive Sampling. Instrumen dalam penelitian ini menggunakan angket yang diuji validitas dan analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji presentase dengan pengujian persyaratan analisis yaitu uji normalitas, uji t, uji hipotesis dan uji determinasi. Hasil penelitian uji t menunjukan nilai dibandingkan dengan , > (1,42 > 1,94). Sebagai kriteria hipotesis diterima atau ditolak. Maka, ditolak dan diterima. Dengan hasil koefisien determinasi 84% menunjukan besar penurunan kecemasan belajar siswa. en_US
dc.subject Layanan Konseling Kelompok en_US
dc.subject Kecemasan Belajar en_US
dc.subject Layanan Konseling Kelompok en_US
dc.title Penerapan Layanan Konseling Kelompok Untuk Mengurangi Kecemasan Belajar Siswa Kelas IX SMP PAB 2 Helvetia Tahun Ajaran 2018/2019 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account