Research Repository

PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH PADA AJB BUMIPUTERA 1912 CABANG MEDAN

Show simple item record

dc.contributor.author Lubis, Fahrizal Mukhtar
dc.date.accessioned 2020-10-27T04:58:29Z
dc.date.available 2020-10-27T04:58:29Z
dc.date.issued 2019-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/6401
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh produk terhadap keputusan nasabah, untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh harga terhadap keputusan nasabah, untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh promosi terhadap keputusan nasabah, untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh tempat terhadap keputusan nasabah, untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh karyawan terhadap keputusan nasabah, untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh bukti fisik terhadap keputusan nasabah, untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh proses terhadap keputusan nasabah dan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh produk, harga, promosi, tempat, karyawan, bukti fisik dan proses terhadap keputusan nasabah AJB Bumiputera 1912 Cabang Medan. Populasi pada penelitian ini adalah pelanggan AJB Bumiputera 1912 Cabang Medan, dengan sampel sebanyak 100 nasabah. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dokumentasi dan angket (kuesioner). Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi berganda, asumsi klasik, uji hipotesis dan koefisien determinan. Dengan hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif produk terhadap keputusan nasabah yang artinya apabila makin tinggi produk maka akan tinggi keputusan nasabah, dan harga juga memiliki pengaruh negative yang artinya makin tinggi harga maka akan menurun keputusan nasabah, dan promosi juga memiliki pengaruh yang positif yang artinya makin tinggi promosi maka akan tinggi keputusan nasabah, dan tempat juga memiliki pengaruh positif yang artinya makin tinggi tempat maka akan tinggi keputusan nasabah, dan karyawan tidak memiliki pengaruh terhadap keputusan nasabah, dan bukti fisik juga tidak terdapat pengaruh, selanjutnya proses memiliki pengaruh yang positif terhadap keputusan nasabah yang artinya makin tinggi proses maka akan tinggi keputusan nasabah, secara simultan menunjukkan bahwa bauran pemasaran terhadap keputusan nasabah AJB Bumiputera 1912 Cabang Medan memiliki pengaruh yang signifikan, Selanjutnya nila variabel-variabel lain yang tidak diteliti oleh penelitian ini, misalnya iklan, kualitas pelayanan dan variabel lainnya en_US
dc.subject Bauran Pemasaran en_US
dc.subject Keputusan Nasabah en_US
dc.title PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH PADA AJB BUMIPUTERA 1912 CABANG MEDAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account