Research Repository

Pengaruh Program Pemilihan Duta Pariwisata Terhadap Jumlah Pengunjung Di Tapanuli Tengah

Show simple item record

dc.contributor.author Hutabarat, Siti Arafaini
dc.date.accessioned 2020-09-19T08:13:32Z
dc.date.available 2020-09-19T08:13:32Z
dc.date.issued 2020-08-05
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/5342
dc.description.abstract Penelitian ini dilatarbelakangi dalam memperkenalkan potensi wisata kabupaten Tapanuli Tengah kepada wisatawan. Dinas Pariwisata akan mengadakan program pemilihan Duta Pariwisata yang bertujuan untuk dapat mempromosikan potensi kekayaan wisata yang ada di daerahnya. Atas dasar itulah yang membuat penulis mengangkat tentang bagaimana pengaruh program pemilihan Duta Pariwisata terhadap jumlah pengunjung di Tapanuli Tengah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatf. Pengumpulan data digunakan dengan menyebarkan angket atau kuesioner dengan mewawancarai pengunjung yang berwisata di daerah Tapteng. Jumlah populasi yang ditetapkan sebanyak 200 orang.Hasil penyebaran kuesioner yang dilakukan diperolehdata yang menunjukkan bahwa jenis kelamin Laki-laki sebanyak 48 orang dengan persentase 61 % dan sisanya adalah responden Perempuan sebanyak 31orang atau 39 %. Jumlah responden pria yang lebih banyak dibanding responden wanita.usia yang dimiliki responden, dapat dilihat bahwa sebagian besar responden diantaranya usia 12-16 tahun dengan frekuensi sebanyak 23 orang atau 29%, untuk usia 17-27 tahun dengan frekuensi 37 orang atau 47 %, dan untuk usia 2835 tahun sebanyak 19 orang atau 24%.Uji T-Test Pertanyaan tentang Duta Pariwisata menyatakan bahwa nilai pengaruh X terhadap Y adalah sebesar 0,002 < 0,05 dan nilai hitung 4,202 > 1,994 sig maka H1 diterima yang berarti terdapat pengaruh X terhadap Y.nilaiFhitungadalah 17,660 dengan tingkat signifikansi 0,000. Sedangkan Ftabel pada tingkat kepercayaan 95% (α = 0,05) adalah 3,97. Oleh karena itu Fhitung17,660 ≥ Ftabel3,97 dan tingkat signifikansi 0,000 < 0,05 menunjukkan bahwa Duta Pariwisata (X) berpengaruh signifikan terhadap Peningkatan Jumlah Pengunjung (Y) en_US
dc.subject Duta Pariwisata en_US
dc.subject Promosi en_US
dc.subject Citra Destinasi en_US
dc.subject Pengunjung en_US
dc.title Pengaruh Program Pemilihan Duta Pariwisata Terhadap Jumlah Pengunjung Di Tapanuli Tengah en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account