Research Repository

Pengaruh Efektivitas Pengawasan, Transparasi dalam Evaluasi Kinerja, dan Sistem Reward and Punishment terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kesejahteraan Karyawan sebagai Variabel Intervening pada Pengelola Wisata di Desa Suka Makmur

Show simple item record

dc.contributor.author Musliati, Maya
dc.date.accessioned 2025-05-09T09:52:37Z
dc.date.available 2025-05-09T09:52:37Z
dc.date.issued 2025-03-24
dc.identifier.uri https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/27112
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh efektivitas pengawasan, transparasi dalam evaluasi kinerja, serta sistem reward and punishment terhadap kinerja karyawan sebagai variabel intervening pada pengelola wisata di desa suka makmur. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif, Data yang dikumpulkan melalui penyebaran kuesioner kepada karyawan yang bekerja pada di sektor pengelolaan wisata desa tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa efektivitas pengawasan, transparansi dalam evaluasi kinerja, dan sistem reward and punishment memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kesejahteraan karyawan. Selain itu, kesejahteraan karyawan berperan sebagai variabel intervening yang memperkuat hubungan antara variabel independen dan kinerja karyawan. Hasil ini menegaskan bahwa peningkatan kualitas pengawasan, keterbukaan dalam evaluasi kinerja, serta penerapan sistem penghargaan dan sanksi yang adil dapat meningkatkan kesejahteraan karyawan, yang pada akhirnya berdampak positif pada kinerja mereka. Penelitian ini memberikan dampak bagi pengelola wisata di Desa Suka Makmur untuk meningkatkan kebijakan pengawasan, transparansi evaluasi, serta sistem reward and punishment guna menciptakan lingkungan kerja yang lebih produktif dan meningkatkan kesejahteraan karyawan. en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Efektivitas pengawasan en_US
dc.subject transparansi evaluasi kinerja en_US
dc.subject reward en_US
dc.subject punishment en_US
dc.subject kesejahteraan karyawan en_US
dc.subject kinerja karyawan en_US
dc.title Pengaruh Efektivitas Pengawasan, Transparasi dalam Evaluasi Kinerja, dan Sistem Reward and Punishment terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kesejahteraan Karyawan sebagai Variabel Intervening pada Pengelola Wisata di Desa Suka Makmur en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account