Research Repository

Pengaruh Country Of Origin Dan Lifestyle Terhadap Purchase Intention Produk Iphone Dengan Luxury Brand Perception Sebagai Variabel Mediasi Di Kota Medan

Show simple item record

dc.contributor.author Farhan, Habib
dc.date.accessioned 2024-11-19T09:25:54Z
dc.date.available 2024-11-19T09:25:54Z
dc.date.issued 2024-09-20
dc.identifier.uri https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/26424
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh Country Of Origin dan Lifestyle terhadap Purchase Intention dengan Luxury Brand Perception sebagai variabel mediasi Pada Masyarakat di Kota Medan pengguna Iphone secara langsung maupun secara tidak langsung. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan assosiatif. Sampel dalam penelitian ini menggunakan rumus lemeshow yang berjumlah 96 orang Masyarakat di Kota Medan pengguna Iphone . Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik observasi, dan angket. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif menggunakan analisis statistik dengan menggunkana uji Analisis Auter Model, Analisis Inner Model, dan Uji Hipotesis. Pengolahan data dalam penelitian ini menggunakan program software PLS (Partial Least Square). Hasil penelitian ini membuktikan bahwa secara langsung Country Of Origin dengan P Values sebesar 0,009 yang berarti berpengaruh signfikan terhadap Purchase Intention. Lifestyle dengan P Values sebesar 0,004 yang berarti berpengaruh signfikan terhadap Purchase Intention. Country Of Origin dengan P Values sebesar 0,000 yang berarti berpengaruh signifikan terhadap Luxury Brand Perception. Lifestyle dengan P Values sebesar 0,001 yang berarti berpengaruh signifikan terhadap Luxury Brand Perception. Luxury Brand Perception dengan P Values sebesar 0,009 yang berarti berpengaruh signifikan terhadap Purchase Intention . Dan secara tidak langsung Country Of Origin dengan P Values sebesar 0,033 yang berarti berpengaruh terhadap Purchase Intention dengan Luxury Brand Perception sebagai variabel mediasi. Lifestyle dengan P Values sebesar 0,045 yang berarti berpengaruh signfikan terhadap Purchase Intention dengan Luxury Brand Perception sebagai variabel mediasi Pada Masyarakat di Kota Medan pengguna Iphone . en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Country Of Origin en_US
dc.subject Lifestyle en_US
dc.subject Purchase Intention dan Luxury Brand Perception en_US
dc.title Pengaruh Country Of Origin Dan Lifestyle Terhadap Purchase Intention Produk Iphone Dengan Luxury Brand Perception Sebagai Variabel Mediasi Di Kota Medan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account