Research Repository

PENGARUH AKTIVITAS PASAR TANJUNG PURA SEBAGAI HAMBATAN SAMPING TERHADAP KINERJA LALU LINTAS PADA JALAN KHAIRIL ANWAR TANJUNG PURA (STUDI KASUS)

Show simple item record

dc.contributor.author MAULIDINIA, RIZKI
dc.date.accessioned 2023-11-29T02:31:30Z
dc.date.available 2023-11-29T02:31:30Z
dc.date.issued 2023-11-29
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/23348
dc.description.abstract Akibat aktivitas pasar seperti di badan jalan, mobil yang berhenti, mobil yang lamban,tidak bermotor (seperti sepeda, becak, dan gerobak), dan mobil yang masuk dan keluar lahan di sebelah jalan menyebabkan kelancaran arus lalu lintas menurun. Pasar Tanjung Pura adalah pasar dengan banyak aktivitas yang terletak di Jl. Khairil Anwar, Pekan Tanjung Pura. Ini adalah salah satu pusat komersial di Tanjung Pura. Posisi pasar yang berbatasan dengan jalan raya yang banyak pelayanannya dan sedikitnya lahan survey memperparah permasalahan pada kinerja ruas jalan tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh hambatan samping terhadap kinerja ruas jalan. Dari hasil penelitian yang dilakukan dengan menggunakan Pedoman Kapasitas Jalan Indonesia (2014) didapatkan hasil hambatan samping yang cukup tinggi (T) = 507 kejadian/jam disebabkan oleh kendaraan parkir/berhenti,kendaraan keluar masuk dan pedagang kaki lima. Volume Lalu Lintas max sebesar 920 skr/jam dan nilai derajat kejenuhan 0,48. Tingkat pelayanan berada pada kelas C menunjukan arus stabil tetapi pergerakan dikendalikan oleh volume lalu lintas dan kecepatan minimalnya 60 km/jam en_US
dc.subject Arus Lalu Lintas en_US
dc.subject Hambatan en_US
dc.title PENGARUH AKTIVITAS PASAR TANJUNG PURA SEBAGAI HAMBATAN SAMPING TERHADAP KINERJA LALU LINTAS PADA JALAN KHAIRIL ANWAR TANJUNG PURA (STUDI KASUS) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account