Research Repository

POLA KOMUNIKASI ANTARBUDAYA SISWA SMA TUNAS BARU LANGKAT DALAM MENJAGA KONDUSIFITAS ANTAR ETNIS

Show simple item record

dc.contributor.author Panggabean, Muhamad Rifki Fachri
dc.date.accessioned 2023-11-27T02:15:06Z
dc.date.available 2023-11-27T02:15:06Z
dc.date.issued 2023-11-27
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/23052
dc.description.abstract Komunikasi antarbudaya adalah jenis komunikasi yang dilakukan yang dilakukan oleh orang-orang yang memiliki perbedaan latar belakang budaya, komunikasi antarbudaya dapat terjadi apabila komunikator mengirimkan pesan kepada komunikan yang memiliki budaya yang berbeda dengan komunikator. Tujuan dari penelitin ini yakni untuk mengetahui bagaimana komunikasi antarbudaya terjadi pada siswa yang ada di SMA Tunas Baru Langkat terkhusus pada siswa Tionghoa dan Pribumi, kebijakan sekolah dalam mengatur hubungan antar etnis, kegiatan yang dilakukan siswa dalam menjaga kondusifitas serta cara siswa mengungkapkan rasa penghargaan terhadap perbedaan etnis. Sumber data dari penelitian ini ialah observasi dan wawancara. Metode Deskriptif Kualitatif ialah metode yang dipakai dalam penelitian. Adapun proses analisis data yaitu reduksi data, penyajian data dan kesimpulan data. Hasil dari penelitian menyatakan bahwa prebedaan budaya bukan lah suatu hambatan yang berarti bagi siswa siswi SMA Tunas Baru Langkat dalam melakukan komunikasi. Terdapat beberapa pola yang mereka gunakan guna mewujudkan kodusifitas antar etnis yaitu pengkaburan budaya, pengurangan streotip dan keterbukaan yang tinggi.Meskipun dalam proses pembauran masih terdapat beberapa persepsi yang timbul dari masing masing etnis, namun dengan dibarengi dengan toleransi yang tinggi, akhirnya menciptakan suasana yang kondusif di sekolah. en_US
dc.publisher umsu en_US
dc.subject Komunikasi antarbudaya en_US
dc.subject Siswa, en_US
dc.title POLA KOMUNIKASI ANTARBUDAYA SISWA SMA TUNAS BARU LANGKAT DALAM MENJAGA KONDUSIFITAS ANTAR ETNIS en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account