Research Repository

PENGARUH KETERSEDIAAN PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DENGAN PROMOSI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING DI TOKOPEDIA PADA MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA

Show simple item record

dc.contributor.author LUBIS, SALSABILA SAUQINA
dc.date.accessioned 2023-11-21T02:33:44Z
dc.date.available 2023-11-21T02:33:44Z
dc.date.issued 2023-11-21
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/22289
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Ketersediaan Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Dengan Promosi Sebagai Variabel Intervening di Tokopedia Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara baik itu seacara langsung maupun tidak langsung. Adapun penelitian ini menggunakan pendekatan asosiatif dengan teknik analisis jalur dengan menggunakan SEM PLS. Responden penelitian merupakan mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara yang berbelanja di Tokopedia. Hasil penelitian menunjukkan pengaruh langsung bahwa ketersediaan Produk berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian pada mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Harga berpengaruh tetapi tidak signifikan terhadap Keputusan Pembelian pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Promosi berpengaruh tertapi tidak signifikan terhadap Keputusan Pembelian pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Ketersediaan Produk berpengaruh signifikan terhadap Promosi pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis UMSU. Harga berpengaruh signifikan terhadap Promosi pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Ada Pengaruh tidak langsung bahwa pengaruh signifikan Ketersediaan Produk terhadap Keputusan Pembelian dengan promosi sebagai variabel intervening pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Ada pengaruh signifikan harga terhadap Keputusan Pembelian dengan Promosi sebagai variabel intervening pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. en_US
dc.subject Harga, Ketersediaan Produk, Keputusan Pembelian, Promosi en_US
dc.title PENGARUH KETERSEDIAAN PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DENGAN PROMOSI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING DI TOKOPEDIA PADA MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account