Research Repository

STRATEGI PEMASARAN MELALUI MEDIA SOSIAL STEROFOAM CEMENT DALAM MENARIK MINAT MEMBELI MASYARAKAT DI KOTA MEDAN

Show simple item record

dc.contributor.author AZZAHARA, RIFFA
dc.date.accessioned 2023-11-17T01:16:09Z
dc.date.available 2023-11-17T01:16:09Z
dc.date.issued 2023-11-17
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/22065
dc.description.abstract Styrofoam merupakan plastik nomor enam dalam klasifikasi plastik, yaitu polystyren, sehingga styrofoam sama berbahayanya dengan plastik. Sampah styrofoam banyak berserakan di sekitar masyarakat menjadi keprihatinan bagi penulis dan masyarakat sekitar. Selain itu proses pembuatan styrofoam itu sendiri yang menggunakan zat plasticier seperti dioktiplatat (DOP), butyl hidroksi toluene (BHT) dapat memicu kanker dan lemahnya daya pikir anak. World Health Organization (WHO) sudah melarang penggunaan styrofoam sebagai kemasan. Berdasarkan uraian diatas maka perlu penanganan untuk meminimalisir penggunaan styrofoam dan jumlah limbah styrofoam. Salah satunya dengan cara menggunakan kembali (reuse) material bekas atau sampah sebagai bahan bangunan. Maka dari itu tercipta sebuah inovasi terbaru yang diberi nama Styrofoam Cement (Semen Styrofoam). Styrofoam Cement memiliki peluang usaha untuk diproduksi dan dipasarkan di tengah-tengah masyarakat dengan keunggulan-keunggulan yang diberikan dan harga yang lebih terjangkau serta bahan yang banyak ditemui di lingkungan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan penelitian studi deskriftif kualitatif. Pengumpulan data diperoleh melalui pengamatan dan praktik langsung melalui media sosial untuk melihat seberapa besar minat masyarakat untuk membeli styrofoam cement dengan keunggulan yang ditawarkan. en_US
dc.subject Strategi, Pemasaran, Media sosial en_US
dc.title STRATEGI PEMASARAN MELALUI MEDIA SOSIAL STEROFOAM CEMENT DALAM MENARIK MINAT MEMBELI MASYARAKAT DI KOTA MEDAN en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account