Research Repository

PENGARUH SERVANT LEADERSHIP DAN KOMPETENSI SPIRITUAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. JASAMARGA TOLLROAD OPERATOR AREA BELMERA

Show simple item record

dc.contributor.author ELFINA, HUMAIROH
dc.date.accessioned 2023-09-20T02:39:44Z
dc.date.available 2023-09-20T02:39:44Z
dc.date.issued 2023-07-25
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/21395
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Servant Leadership Dan Kompetensi Spiritual Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Jasamarga Tollroad Operator Area Belmera. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan penelitian asosiatif dan pendekatan kuantitatif. Data kuantitatif adalah adalah data yang dinyatakan dalam bentuk angka. Tujuan penelitian kuantitaif adalah mengembangkan dan menggunakan model matematis, teori-teori yang dikaitkan dengan fenomena yang terjadi. dengan jumlah sampel responden sebanyak 66 orang karyawan Area Belmera. Hasil penelitian inimenunjukkanVariabel Servant Leadership (X1) Diketahui memiliki nilai Sig. 0,000 < 0,05 dan nilai t hitung = 5,630 > t tabel = 1,998. Sehingga dapat dinyatakan bahwa Servant Leadership berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan, Variabel Kompetensi Spiritual (X2) Diketahui memiliki nilai Sig. 0,000 < 0,05 dan nilai t hitung = 10,853 > t tabel = 1,998. Sehingga dapat dinyatakan bahwa Kompetensi Spiritual berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan dan penelitian ini menunjukkan nilai F hitung sebesar 911,323 > F tabel sebesar 3,993 dan nilai Sig. 0,000 < 0,05. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Servant Leadership dan Kompetensi Spiritual berpengaruh secara bersama-sama terhadap Kinerja Karyawan. en_US
dc.subject Servant Leadership en_US
dc.subject Kompetensi Spiritual en_US
dc.subject Kinerja Karyawan en_US
dc.title PENGARUH SERVANT LEADERSHIP DAN KOMPETENSI SPIRITUAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. JASAMARGA TOLLROAD OPERATOR AREA BELMERA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account