Research Repository

PENGARUH BRAND IMAGE, DIGITAL MARKETING DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SKINTIFIC COSMETICS DI KOTA MEDAN

Show simple item record

dc.contributor.author Firli, Hafsari
dc.date.accessioned 2023-09-13T02:22:21Z
dc.date.available 2023-09-13T02:22:21Z
dc.date.issued 2023-08-25
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/21287
dc.description.abstract Dalam hal keputusan pembelian dipengaruhi oleh beberapa faktor antara lain: brand image, digital marketing dan harga. Hal ini juga dilakukan oleh konsumen Skintific Cosmetics di kota Medan. Untuk itu dibutuhkan suatu penelitian seberapa besar pengaruh faktor-faktor tersebut terhadap keputusan pembelian produk Skintific Cosmetics di kota Medan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh brand image, digital marketing dan harga terhadap keputusan pembelian Skintific Cosmetics di kota Medan. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan asosiatif dan kuantitatif. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh konsumen Skintific Cosmetics di kota Medan, Kecamatan Medan Timur. Sampel penelitian ini sebanyak 100 responden menggunakan rumus Wibisono. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner lalu di uji menggunakan validitas dan reliabilitas. Teknik analisis data menggunakan regresi linear berganda, uji asumsi klasik, uji t, uji F, dan koefisien determinasi (R-Square). Pengolahan data dalam penelitian ini menggunakan software statistical product and service solutions (SPSS) menggunakan SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh brand image terhadap keputusan pembelian (sig = 2,650 > 1,984), ada pengaruh digital marketing terhadap keputusan pembelian (sig = 3,103 > 1,984), ada pengaruh harga terhadap keputusan pembelian (sig = 2,078 > 1,984) ada pengaruh brand image, digital marketing dan harga terhadap keputusan pembelian ( sig = 15,262 > 2,47). Kesimpulan penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh brand image terhadap keputusan pembelian, ada pengaruh digital marketing terhadap keputusan pembelian, ada pengaruh harga terhadap keputusan pembelian. Secara simultan ada pengaruh brand image, digital marketing dan harga terhadap keputusan pembelian Produk Skintific Cosmetics di kota Medan. en_US
dc.subject Brand Image en_US
dc.subject Digital Marketing en_US
dc.subject Harga en_US
dc.subject Keputusan Pembelian en_US
dc.title PENGARUH BRAND IMAGE, DIGITAL MARKETING DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SKINTIFIC COSMETICS DI KOTA MEDAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account