Abstract:
Penelitian ini bertujuan : (1) Untuk mengetahui perencanaan menejemen kepala sekolah dalam
pembinaan profesionalisme guru di SMK Negeri 1 Pancurbatu dalam melaksanakan proses
pembelajaran (2) Untuk mengetahui organisasi menejemen kepala sekolah dalam pembinaan
profesionalisme guru di SMK Negeri 1 Pancurbatu dalam melaksanakan proses pembelajaran
(3) Untuk mengetahui menejemen kepala sekolah dalam pembinaan profesionalisme guru di
SMK Negeri 1 Pancurbatu dalam melaksanakan proses pembelajaran (4) Untuk mengetahui
menejemen kepala sekolah dalam pembinaan Pendekatan penelitian yang digunakan adalah
kualitatif dengan metode deskriptif yaitu mengetahui dan memberikan gambaran tentang suatu
fakta dan keadaan objektif yang terjadi dilapangan .Populasi penelitian adala seluruh Guru
SMK Negeri 1 Pancurbatu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (2) Perencanaan : Kepala
sekolah SMK Negeri 1 Pancurbatu telah memiliki menejemen kepala sekolah dan sudah
diterapkan dalam meningkatkan mutu pendidikan dan juga profesionalisme guru di SMK
Negeri 1 Pancurbatu, (2) Organisasi : Kepala Sekolah melibatkan seluruh warga sekolah untuk
terlibat dalam segala bentuk aktivitas(3) Pelakasanaan : Dalam Pelaksanaan nya kepala sekolah
memiliki program yang dilaksanakan yakni memberikan kesempatan pada guru untuk
mengikuti pelatihan, seminar, dan kegiatan yang berkaitan dengan kompetensi profesionalisme
guru (4) Evaluasi : Evaluasi sangat perlu dilakukan untuk mempengaruhi tingkat pencapaian
tujuan yang telah ditetapkan sebelumnya