Research Repository

ANALISIS KINERJA TRAVEL PELAKSANA HAJI UMRAH PADA MASA PANDEMI COVID-19 PT. GADIKA TRAVEL MEDAN

Show simple item record

dc.contributor.author YURIKA, WANTI
dc.date.accessioned 2022-12-01T08:36:57Z
dc.date.available 2022-12-01T08:36:57Z
dc.date.issued 2022-12-01
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/20075
dc.description.abstract Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis kinerja travel pelaksana haji umrah di PT.Gadika Travel Medan. Penelitian ini diperoleh dengan adanya kinerja travel pelaksana bawha dengan kinerja pelaksana haji umrah dapat meningkatan kesejahteraan jamaah. Metode penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data kunci bahwa dengan adanya kinerja pelaksana haji umrah ini dapat meningkatkan kesejahteraan pada jamaah haji umrah di PT.Gadika Travel Medan. en_US
dc.subject Kinerja en_US
dc.subject Haji en_US
dc.subject Umrah en_US
dc.subject Covid-19 en_US
dc.subject PT.Gadika Travel Medan en_US
dc.title ANALISIS KINERJA TRAVEL PELAKSANA HAJI UMRAH PADA MASA PANDEMI COVID-19 PT. GADIKA TRAVEL MEDAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account