Research Repository

Penerapan Teknik Konseling Analisis Transaksional untuk Meningkatkan Keterampilan Berkomunikasi Siswa Kelas VIII Di MTs NEGERI 3 MEDAN

Show simple item record

dc.contributor.author Putri, Ade Riani
dc.date.accessioned 2020-03-05T09:03:15Z
dc.date.available 2020-03-05T09:03:15Z
dc.date.issued 2017-02-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/1998
dc.description.abstract Teknik konseling analisi transaksional adalah teknik membahas hubungan interaksi seseorang dengan orang lain. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk merubah seseorang maka penulis mengambil lokasi di MTs NEGERI 3 MEDAN, subjek dalam penilitian ini adalah kepala sekolah, guru bimbingan dan siswa kelas VIII, sedangkan objeknya adalah siswa kelas VIII yang berjumlah 3 orang dengan menggunakan purposive sampling. Instrumen yang dilakukan adalah menggunakan observasi dan wawancara. Dapat disimpulkan bahwa ada penerapan teknik konseling analisis transaksional untuk meningkatkan keterampilan berkomunikasi siswa yang terjadi disekolah maka peneliti melakukan observasi ke sekolah, selanjutnya peneliti melakukan wawancara dengan kepala sekolah, wali kelas, guru pembimbing dan konselinng dan siswa. Selain itu, peneliti juga melakukan layanan konseling individual kepada siswa yang mengalami masalah dalam berkomunikasi dengan memakai teknik analisis transaksional yakni tekni menggali isi fikiran, perasaan, tingkah laku dan pengalaman siswa. Maka dapat disimpulkan bahwa di sekolah tersebut sidah diterapkan layanan konseling individual dengan teknik konseling analisis transaksional untuk meningkatkan keterampilan berkomunikasi siswa khususnya di kelas VIII yang terdapat beberapa siswanya yang mengalami masalah dalam berkomunikasi. en_US
dc.subject Teknik Konseling Analisis Transaksional en_US
dc.subject Keterampilan Berkomunikasi en_US
dc.title Penerapan Teknik Konseling Analisis Transaksional untuk Meningkatkan Keterampilan Berkomunikasi Siswa Kelas VIII Di MTs NEGERI 3 MEDAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account