Research Repository

EFEKTIVITAS PENGAWASAN INTERNAL DALAM PENERAPAN E-ABSENSI DI KELURAHAN TEGAL SARI MANDALA I

Show simple item record

dc.contributor.author ANNISA, TIARA
dc.date.accessioned 2022-11-01T06:48:22Z
dc.date.available 2022-11-01T06:48:22Z
dc.date.issued 2022-11-01
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19075
dc.description.abstract Efektivitas Pengawasan Internal Dalam Penerapan E-Absensi Di Kelurahan Tegal Sari Mandala I dalam menunjang efektivitas kinerja pegawai pemerintah salah satu nya dengan meningkatkan sistem pengawasan kepada pegawai pemerintah berupa absen elektronik atau E-absensi dan memberlakukan sanksi kepada pegawai pemerintah yang tidak disiplin. Berdasarkan Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia mengeluarkan peraturan No. 95 Tahun 2018 Tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) Peraturan Presiden ini di buat untuk mewujudkan pelayanan public yang berkualitas dan tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, transparan dan akuntable yang berbasis elektronik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas pengawasan internal dalam penerapan e-absensi di Kelurahan Tegal Sari Mandala I. Metode penelitian ini adalah metode deskriptif dengan analisis data kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian dari ketetapan waktu dalam pelaksanaan E-Absensi yang dilakukan di lingkup kantor kelurahan belum berjalan sepenuhnya karena adanya hambatan, yaitu tindakan yang dilakukan dalam mencapai satu tujuan dalam penggunaan E-Absensi belum terlalu dipahami oleh pegawai, kurangnya sosialisasi terlebih dahulu, pemberian penghargaan atau insentif atas kinerja pegawai yakni dapat berupa SKP (Sasaran Kerja Pegawai) dan tidak ada pemotongan pengahasilan yang dilihat dari TPP (Tambahan Penghasilan Pegawai) dan tindakan yang didapat apabila pegawai tidak melaksanakan pengisian E-Absensi dengan baik akan mendapatkan sanksi berupa pemotongan penghasilan. Dengan adanya efektivitas Pengawasan Internal Dalam Penerapan E-Absensi Di Kelurahan Tegal Sari Mandala I sudah terlaksana namun belum optimal dikarenakan penggunaan E-Absensi berbasis online dan penggunaan smarthphone (Android) dan juga kurangnya akan sosialisasi yang dilakukan kepada para pegawai, sehingga penggunaan aplikasi tersebut belum optimal. en_US
dc.subject Pengawasan internal en_US
dc.subject Aplikasi Mobile Simpeg en_US
dc.title EFEKTIVITAS PENGAWASAN INTERNAL DALAM PENERAPAN E-ABSENSI DI KELURAHAN TEGAL SARI MANDALA I en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account