Research Repository

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN ELICITING ACTIVITIES DAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN SELF CONFIDENCE SISWA MTs AL WASHLIYAH KEDAISIANAM KAB. BATU BARA

Show simple item record

dc.contributor.author ROBBAYANI, KAMA
dc.date.accessioned 2022-01-15T02:48:33Z
dc.date.available 2022-01-15T02:48:33Z
dc.date.issued 2021-09-25
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/17381
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk melihat : (1) Pengaruh yang signifikan antara model eliciting activities dan model problem based learning terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa. (2) Interaksi antara kemampuan awal matematika dan model pembelajaran terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa. (3) Pengaruh yang signifikan antara model eliciting activities dan model problem based learning terhadap self confidence siswa. (4) Interaksi antara kemampuan awal matematika siswa dan model pembelajaran terhadap self confidence siswa. Penelitian ini merupakan penelitian quasi eksperimen dengan menggunakan dua kelas yaitu kelas eksperimen dengan model pembelajaran eliciting activities dan kelas eksperimen dengan model problem based learning. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII MTs Al Washliyah Kedaisianam Tahun Pelajaran 2020/2021. Sampel yang diambil adalah siswa kelas VII-A dan siswa kelas VII-B dengan jumlah masing-masing kelas 30 siswa. Instrumen yang digunakan terdiri dari : (1) Tes kemampuan awal matematika siswa, (2) Tes kemampuan pemecahan masalah, (3) angket self confidence siswa. Data dalam penelitian ini dianalisis dengan menggunakan analisis inferensial. Analisis inferensial data dilakukan dengan analisis kovarians (ANACOVA). Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) Terdapat pengaruh yang signifikan antara model eliciting activities dan model problem based learning terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa yang mana angka signifikasi modelnya 0,003 < ∝ = 0,05. (2) Terdapat interaksi antara kemampuan awal matematika dan model pembelajaran terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa dengan angka signifikasi Corrected modelnya 0,000 < ∝ = 0,05. (3) Terdapat pengaruh yang signifikan antara model eliciting activities dan model problem based learning terhadap self confidence siswa dengan angka signifikasi modelnya 0,022 < ∝ = 0,05. (4) Terdapat interaksi antara kemampuan awal matematika siswa dan model pembelajaran terhadap self confidence siswa dengan angka signifikasi Corrected modelnya 0,009 < ∝ = 0,05. en_US
dc.subject Kemampuan Awal Matematika en_US
dc.subject Model Eliciting Activitie en_US
dc.subject Model Problem Based Learning en_US
dc.subject Kemampuan Pemecahan Masalah en_US
dc.subject dan Self Confidence siswa en_US
dc.title PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN ELICITING ACTIVITIES DAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN SELF CONFIDENCE SISWA MTs AL WASHLIYAH KEDAISIANAM KAB. BATU BARA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account