Research Repository

Analisis Kesulitan Belajar Siswa Kelas V Pada Materi Tematik Melalui Kegiatan Pembelajaran Daring

Show simple item record

dc.contributor.author Rizka, Khairatul
dc.contributor.author Perwita Sari, Suci
dc.date.accessioned 2021-12-09T04:01:40Z
dc.date.available 2021-12-09T04:01:40Z
dc.date.issued 2021-10-14
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/17017
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kesulitan Belajar Siswa Kelas V Pada Materi Tematik Melalui Kegiatan Pembelajaran Daring Dan Faktor Yang Paling Mendominasi Kesulitan Belajar Siswa Kelas V Pada Materi Tematik Melalui Kegiatan Pembelajaran Daring. Adapun jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif jenis deskriptif. Dalam penelitian ini peneliti melakukan analisis kesulitan belajar yang dialami oleh siswa ketika mengikuti kegiatan belajar mengajar secara daring. Jadi peneliti menggunakan pendekatan deskriptif dan menggunakan jenis penelitian kualitatif. Karena penelitian ini menghasilkan data yang berupa kata-kata tertulis atau lisan dari para siswa yang di amati serta dari narasumbernya yaitu guru kelas. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa faktor yang mempengaruhi kesulitan belajar siswa kelas V pada Materi Tematik Melalui Kegiatan Pembelajaran Daring yaitu faktor internal dan faktor eksternal yang ada pada siswa. Seperti faktor minat belajar siswa, faktor motivasi belajar siswa, faktor dukungan orang tua, faktor ekonomi keluarga, faktor teman bermain, dan faktor intelegensi. Serta faktor kesulitan belajar yang paling mendominasi terjadi pada siswa kelas V pada materi tematik melalui kegiatan pembelajaran daring yaitu faktor minat belajar siswa dengan nilai rata-rata sebesar 13,24. en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Kesulitan Belajar en_US
dc.subject Tematik en_US
dc.subject Faktor Yang Mendominasi en_US
dc.title Analisis Kesulitan Belajar Siswa Kelas V Pada Materi Tematik Melalui Kegiatan Pembelajaran Daring en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account