Research Repository

Penyelidikan respon mekanik material polimer komposit diperkuat serat TKKS dengan Filter Rokok akibat beban statik

Show simple item record

dc.contributor.author Pulungan, Indra Wijaya
dc.date.accessioned 2021-04-08T02:30:19Z
dc.date.available 2021-04-08T02:30:19Z
dc.date.issued 2021-01-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/15007
dc.description.abstract Kelapa sawit merupakan komoditas ekspor terbesar di Indonesia, kontribusinya perkebunan kelapa sawit adalah meningkatnya produk domestik bruto. Luas perkebunan kelapa sawit di Indonesia pun mengalami perluasan yang cukup signifikan dari tahun ketahunnya yaitu sebesar 6,96% dari tahun 2007- 2013, dan produksi kelapa sawit meningkat rata-rata sekitar 6,02% pertahun. Filter rokok merupakan salah satu jenis limbah yang mudah ditemukan di tempattempat umum dan hampir diseluruh dunia. pembuatan material untuk mendapatkan komposisi material baru yang tepat sebelum dilakukan pembuatan produk dengan memanfaatkan limbah tandan kosong kelapa sawit dan limbah filter rokok. Selain komposisi bahan, penelitian ini juga mengamati sifat mekanik material polimer komposit akibat beban tekan statik. Membuat spesimen uji material dengan menggunakan serat TKKS dan filter rokok. Untuk mendapatkan hasil respon mekanik material dengan menggunkan serat TKKS dan filter rokok. spesimen uji tekan statik berbentuk silinder dengan ukuran diameter 13 mm dan tinggi 30 mm sesuai dengan standar ASTM D695-96 untuk pengujian tekan statik. Pada komposisi A dengan serat 5% Penguat 90% Perbandingan 50% TKKS dan 50% Filter Rokok kuat tekan rata-rata didapat sebesar 14735.75 MPa, dan komposisi B dengan serat 5% penguat 90% Perbandingan 75% TKKS dan 25% Filter Rokok kuat tekan rata-rata yang didapat sebesar 15714.72 MPa, pada perbandingan komposisi A dan B nilai kuat tekan Terbaik adalah Komposisi B. Pada komposisi C dengan serat 10% penguat 90% Perbandingan 50% TKKS dan 50% Filter Rokok kuat tekan rata-rata yang didapat sebesar 16513.07 MPa, dan komposisi D dengan serat 10% Penguat 90% Perbandingan 75% TKKS dan 25% Filter Rokok kuat tekan rata-rata yang didapat sebesar 16833.52 MPa. Pada perbandingan Komposisi C dan D nilai kuat tekan terbaik adalah komposisi D en_US
dc.subject Tandan Kosong Kelapa Sawit (TKKS) en_US
dc.subject Filter Rokok en_US
dc.title Penyelidikan respon mekanik material polimer komposit diperkuat serat TKKS dengan Filter Rokok akibat beban statik en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account