Research Repository

Strategi Pengembangan Agrowisata Kebun Madu Efi (Studi Kasus : Kebun Madu Efi, Perbukitan Puncak 2000 Siosar Km 13,Kabanjahe, Sumatera Utara)

Show simple item record

dc.contributor.author Fauzi, Fathul Umam
dc.date.accessioned 2020-12-08T02:13:26Z
dc.date.available 2020-12-08T02:13:26Z
dc.date.issued 2020-11-18
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/14487
dc.description.abstract Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif untuk menjelaskan potensi ekonomi Agrowisata Kebun Madu Efi dan analisis SWOT (Strengths, Weaknesses, Opportunities, and Threats) untuk melihat lingkungan internal yaitu kekuatan dan kelemahan serta lingkungan eksternal yaitu peluang dan ancaman Agrowisata Kebun Madu Efi kemudian dirumuskan lah formulasi strategi Agrowisata Kebun Madu Efi. Hasil penelitian menunjukkan potensi dan strategi pengembangan sebagai berikut, agrowisata melakukan pemanfaatan terhadap sumber daya alam yang dirubah menjadi agrowisata yang mempunyai nilai ekonomi, terdapatnya peranan masyarakat terhadap agrowisata serta beberapa strategi alternatif Agrowisata Kebun Madu Efi strategi S-O seperti Melakukan pengembangan produk dengan memanfaatkan kualitas produk dan produk yang bervariasi, Melakukan penjemputan terhadap pengunjung yang melakukan penginapan terhadap agrowisata Kebun Madu Efi, strategi S-T seperti Melakukan promosi secara kontinyu dengan pembuatan browser, banner serta pemanfaatan media sosial guna menunjukkan eksistensi agrowisata, strategi W-O seperti Optimalisasi Agrowisata degan melakukan pengembangan serta ciri khas, dan Strategi W-T seperti Menawarkan potongan harga (discount) pada pemesanan produk atau fasilitas wisata untuk setiap produk. Strategi yang menjadi strategi prioritas untuk diterapkan adalah strategi S-O yaitu Melakukan pengembangan produk dengan memanfaatkan kualitas produk dan produk yang bervariatif dan Melakukan penjemputan terhadap pengunjung yang melakukan melakukan penjemputan terhadap pengunjung yang melakukan penginapan. en_US
dc.subject Agrowisata en_US
dc.subject Potensi en_US
dc.subject Pengembangan en_US
dc.subject Strategi en_US
dc.title Strategi Pengembangan Agrowisata Kebun Madu Efi (Studi Kasus : Kebun Madu Efi, Perbukitan Puncak 2000 Siosar Km 13,Kabanjahe, Sumatera Utara) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account