Abstract:
Penelitian dilakukan dengan menggunakan Rancangan Acak Kelompok
(RAK) Faktorial, terdiri atas dua faktor yang diteliti, yaitu: 1. Faktor Berat Umbi
(B): B1: 3 g, B2 : 6g, B3 : 9 g. 2. Faktor Pupuk Urin Kelinci (U): U0 : 0 ml / plot
(control),U1 : 75 ml / plot, U2: 150 ml / plot. Perubah pengamatan yang diamati
adalah tinggi tanaman, jumlah daun, jumlah anakan, diameter Umbi,berat basah
umbi, berat kering umbi, produksi pertanaman perplot. Hasil penelitian
menunjukkan aplikasi berat umbi bawang merah degan ukuran yang terbaik 9g
berpengaruh terhadap tinggi tanaman (26,56 cm), terhadap jumlah daun (14,04
helai), dan terhadap diameter umbi pertanaman dengan (22,79 mm). Pupuk urin
kelinci tidak berpegaruh terhadap seluruh parameter. Interaksi berat umbi dan
pupuk uri kelinci tidak berpegaruh terhadap parameter.