Research Repository

Pengaruh Kualitas Produk dan Merek Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Vans Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Umsu.

Show simple item record

dc.contributor.author Ashari, Dian
dc.date.accessioned 2020-11-14T04:22:16Z
dc.date.available 2020-11-14T04:22:16Z
dc.date.issued 2017-03-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/11429
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pendapat mahasiswa seberapa besar pengaruh kualitas dan merek sepatu vans dalam pengambilan keputusan pembelian sepatu vans pada mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis UMSU. Penelitian ini menggunakan penelitian Asosiatif. Dengan definisi operasional yaitu Keputusan pembelian, kualitas produk, dan merek. Tempat dan waktu penelitian yaitu pada Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara yang beralamatkan jalan Kapten mukhtar basri No 3 Medan Sumatera Utara dan dengan waktu penelitian dimulai pada bulan juni hingga oktober 2017. Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa adanya pengaruh positif kualitas produk terhadap keputusan pembelian, adanya pengaruh positif merek terhadap keputusan pembelian. Saran dari penulis sebaiknya meneliti variabel yang belum saya teliti seperti, variabel harga, promosi, dan distribusi pada produk vans en_US
dc.subject Keputusan Pembelian en_US
dc.subject Kualitas Produk dan merek en_US
dc.title Pengaruh Kualitas Produk dan Merek Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Vans Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Umsu. en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account