Research Repository

Penerapan Layanan Bimbingan Kelompok Untuk Meningkatkan Pemahaman Peran Gender Siswa Kelas Viii Mtsn 3 Medan T.A 2018/2019

Show simple item record

dc.contributor.author Wardhana, Ozy Kesuma
dc.date.accessioned 2020-03-01T08:16:53Z
dc.date.available 2020-03-01T08:16:53Z
dc.date.issued 2019-09-02
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/1089
dc.description.abstract Permasalahan yang diajukan dalam penelitian ini adalah apakah penerapanbimbingankelompokuntukmeningkatkanpemahamanperan gender siswakelas VIII MTSN 3 Medan Sedangkan tujuannya adalah untuk menyeimbangkanPeran Gender melaluilayananbimbingankelompoksiswa MTSN 3 Medan. Penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan bimbingan konseling (action research). Subjek dalam penelitian ini terdiri dari 7 kelas yang berjumlah 294 siswa. Untuk menentukan objek dalam penelitian ini berdasarkan rekomendasi guru BK yaitu sebanyak 8 orang siswa. Adapun instrumen dalam penelitian ini menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi yang berkaitan dengan siswa yang bersangkutan dan Guru BK yang memberikan informasi tentang objek penelitian. Adapun teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Dari hasil penelitian diketahui bahwa bimbingan kelompok untuk meningkatkan pemahaman peran gender siswakelas VIII MTSN3 Medan. Hal ini dapat dilihat dari perubahan tingkah laku para siswa. en_US
dc.subject Layanan Bimbingan Kelompok en_US
dc.subject Peningkatan en_US
dc.subject Pemahaman peran Gender en_US
dc.title Penerapan Layanan Bimbingan Kelompok Untuk Meningkatkan Pemahaman Peran Gender Siswa Kelas Viii Mtsn 3 Medan T.A 2018/2019 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account