Research Repository

Opini Masyarakat Tentang Label Halal Pada Kemasan Produk Terhadap Minat Beli di Kota Medan

Show simple item record

dc.contributor.author Syahfitri, Devi
dc.date.accessioned 2020-11-11T08:54:11Z
dc.date.available 2020-11-11T08:54:11Z
dc.date.issued 2018-03-09
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/10552
dc.description.abstract Halal merupakan suatu hal yang yang dibolehkan untuk digunakan atau dikonsumsi dalam agama Islam. Namun sekarang ini secara umum kata halal lebih sering digunakan untuk menunjukkan bahwa makanan atau minuman itu layak dikonsumsi, bersih, dan tidak merusak kesehatan. Dapat dikatakan bahwa label halal pada setiap kemasan produk sangat penting untuk meyakinkan konsumen dalam membeli produk Peletakan label halal pada kemasan harus melewati proses sertifikasi kehalalan di MUI. Proses yang memakan waktu cukup lama membuat banyak orang lebih memilih jalan lain seperti pemalsuan kemasan dan pemalsuan produk ber label halal. Hal ini dapat menimbulkan berbagai macam opini dari masyarakat tentang label halal pada kemasan produk. Pada penelitian ini teori yang digunakan adalah teori Aidda dengan metode penelitian adalah metode penelitian kuantitatif. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan teknik analisis data tabel tunggal. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa masyarakat mendukung tentang peletakan label halal pada kemasan produk dan masih bergantung pada label halal tersebut dalam membeli sebuah produk. Kepercayaan masyarakat terhadap produk berdasarkan label halal pada kemasan, serta logo dengan tulisan bahasa Arab yang ada sudah menarik dan tidak perlu untuk diganti. Begitu juga dengan design kemasan yang menarik menjadi salah satu faktor minat untuk membeli. en_US
dc.subject Komunikasi en_US
dc.subject Label Halal en_US
dc.subject Kemasan en_US
dc.subject Produk en_US
dc.subject Minat Beli en_US
dc.subject Teori AIDDA en_US
dc.title Opini Masyarakat Tentang Label Halal Pada Kemasan Produk Terhadap Minat Beli di Kota Medan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account