DSpace Repository

ANALISIS MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN SUMBER DAYA GURU PADA SEKOLAH DASAR MUHAMMADIYAH 02 MEDAN

Show simple item record

dc.contributor.author Rahmansyah
dc.date.accessioned 2020-09-14T06:30:48Z
dc.date.available 2020-09-14T06:30:48Z
dc.date.issued 2019-07-09
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/5252
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pelaksanaan Manajemen Berbasis Sekolah dalam peningkatan sumber daya guru di SD Muhammadiyah 02 Medan yang dilakukan oleh Kepala Sekolah Dasar Muhamadiyah 02 Medan. Dengan menggunakan metode kualitatif, penelitian ini berusaha untuk menggambarkan dan menguraikan pelaksanaan manajemen berbasis sekolah yang telah dilaksanakan di Sekolah Dasar Muhamadiyah 02 Medan yang meliputi perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, pengkontrolan, dan evaluasi. Untuk mendapatkan hasil penelitian dan data, peneliti menggunakan teknik wawancara dan observasi untuk kemudian data tersebut dianalisa sedemikian rupa sehingga menjadi sebuah penelitian kualitatif. Dari pembahasan dan deskripsi data yang telah dilakukan, didapatilah penelitian ini menyimpulkan bahwa Manajemen yang dilaksanakan kepala SD Muhammadiyah 02 Medan memiliki dua pola yaitu struktural dan non struktural. Manajemen Berbasis Sekolah dalam peningkatan sumber daya guru di SD Muhammadiyah 02 Medan yang telah dilaksakan oleh Kepala Sekolah mengikuti fungsi-fungsi manajemen. Manajemen berbasis sekolah dalam peningkatan sumber daya guru di SD Muhammadiyah 02 Medan memiliki keunggulan sebagai sekolah yang telah sesuai dengan standar Sekolah Berbasis Manajemen. Sedangkan dari sisi kelemahan, tidak semua guru memiliki kesempatan yang sama karena disebabkan beberapa pemasalahan yang menyertainya. en_US
dc.title ANALISIS MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN SUMBER DAYA GURU PADA SEKOLAH DASAR MUHAMMADIYAH 02 MEDAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account