DSpace Repository

Pengaruh Subtitusi Tepung Uwi pada Pemakin Tepung Terigu dan Lama Pengukusan Terhadap Mutu Mie yang Di Hasilkan”

Show simple item record

dc.contributor.author Apriansyah, Rudi
dc.date.accessioned 2020-11-19T01:10:03Z
dc.date.available 2020-11-19T01:10:03Z
dc.date.issued 2017-03-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/13510
dc.description.abstract Mie merupakan salah satu produk makanan yang populer bagi masyarakat di Asia terutama di Asia tenggara dan khususnya di Indonesia bahan baku pembuatan mie adalah tepung terigu, sehingga hal ini menambah jumlah impor tepung terigu peningkatan impor tepung terigu dapat mengancam ketahanan pangan, sehingga diperlukan alternatif bahan dasar pembuatan mie yang berbasis pangan lokal. Salah satu sumber pangan lokal yang melimpah di Indonesia adalah jenis umbi umbian salah satunya adalah jenis umbi uwi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui komposisi tepung uwi dan tepung terigu dan pengaruh lama pengukusan pada pengolahan mie . penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari dua factor yaitu factor pertama penambahan tepung uwi terhadap tepung terigu 10% 20% 30% 40% dan factor yang kedua yaitu lama pengukusan 10 menit, 15 menit,20 menit, 25 menit.parameter pengamatan pada penelitian ini terdiri dari kadar protein , kadar air, daya dehidrasi, elatisitas mie, uji organoleptik. Penambahan tepung uwi memberikan pengaruh yang berbeda sangat nyata pada taraf P<0,01 terhadap kadar air, protein, daya serap air, elastisitas, aroma, dan rasa, Lama Pengukusan memberikan pengaruh berbeda sangat nyata pada taraf P<0,01 terhadap kadar air, protein, daya serap air, elastisitas, sedangkan berbeda tidak nyata P <0,05 terhadap aroma dan rasa. Kata Kunci Mie , Tepung Terigu, Uwi en_US
dc.subject Subtitusi Tepung Uwi en_US
dc.subject Lama Pengukusan en_US
dc.subject Pemakin Tepung Terigu en_US
dc.title Pengaruh Subtitusi Tepung Uwi pada Pemakin Tepung Terigu dan Lama Pengukusan Terhadap Mutu Mie yang Di Hasilkan” en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account