DSpace Repository

Analisis Kebijakan Ketahanan Pangan di Provinsi Sumatera Utara

Show simple item record

dc.contributor.author Herdianty, Anggi Puspita
dc.date.accessioned 2020-11-17T05:24:30Z
dc.date.available 2020-11-17T05:24:30Z
dc.date.issued 2017-04
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/12560
dc.description.abstract Pangan merupakan kebutuhan mendasar bagi manusia untuk dapat mempertahankan hidup dan karenanya kecukupan pangan bagi setiap orang setiap waktu merupakan hak azasi yang layak dipenuhi. Berdasar kenyataan tersebut, maka masalah pemenuhan kebutuhan pangan bagi seluruh penduduk setiap saat disuatu wilayah menjadi sasaran utama kebijakan pangan bagi pemerintahan suatu negara. Indonesia sebagai negara dengan jumlah penduduk yang besar menghadapi tantangan yang sangat kompleks dalam memenuhi kebutuhan pangan penduduknya. Oleh karena itu kebijakan pemantapan ketahanan pangan menjadi isu sentral dalam pembangunan dan menjadi fokus utama dalam pembangunan pertanian. Tujuan penelitian ini adalah untuk melakukan analisis tentang kebijakan ketahanan pangan dan untuk mengetahui cara yang dilakukan untuk meningkatkan ketahanan pangan di Provinsi Sumatera Utara, Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan menggunakan metode pendekatan deskriptif kuantitatif. Sumatera Utara sebagai salah satu daerah penghasil padi mempunyai tingkat produksi padi yang berfluktuasi dari waktu ke waktu. Kondisi luas panen di Sumatera Utara semakin terancam dengan semakin bertambahnya jumlah penduduk setiap tahun yang menyebabkan permintaan terhadap lahan perumahan dan infrastruktur semakin meningkat. Selain luas panen, konsumsi per kapita penduduk Sumatera Utara juga menjadi faktor yang berpengaruh terhadap ketahanan pangan di Sumatera Utara. en_US
dc.subject Produksi en_US
dc.subject Luas Lahan en_US
dc.title Analisis Kebijakan Ketahanan Pangan di Provinsi Sumatera Utara en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account